10 Saham Paling Boncos dalam Sepekan, Terparah Anjlok 34,69%

Sabtu, 06 Juli 2024 - 12:59 WIB
loading...
10 Saham Paling Boncos...
Statistik Bursa Efek Indonesia (BEI) menunjukkan terdapat 10 saham yang mengalami penurunan signifikan pada periode 1 - 5 Juli 2024. Foto/Dok
A A A
JAKARTA - Statistik Bursa Efek Indonesia (BEI) menunjukkan terdapat 10 saham yang mengalami penurunan signifikan pada periode 1 - 5 Juli 2024. Adalah saham PT Jaya Trishindo Tbk (HELI) yang anjlok 34,69% di Rp147 dari Rp226.

Secara historis, saham ini telah anjlok sejak awal bulan ini, menyusul reli sepanjang akhir Juni. Alhasil HELI mendarat di level terendah sepanjang 2024. Dalam sepekan, transaksi mencapai Rp2,2 miliar, dengan volume 10,6 juta saham.



PT Argo Pantes Tbk (ARGO) menduduki urutan kedua. Saham ARGO jatuh 20,95% di Rp830 dari Rp1.050. Dalam sepekan, ARGO hanya ditransaksikan bersih senilai Rp359 juta, dengan volume 357 ribu saham.



Sementara itu dalam sepekan terjadi perubahan signifikan, mulai dari Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) dan kapitalisasi pasar atau market cap. Data BEI mencatat IHSG tumbuh 2,69% pekan ini menyentuh level tertinggi dalam tiga bulan terakhir. Indeks mendekati level tertinggi sepanjang masa.

Sementara market cap bursa naik 2,8% menjadi Rp12.431 triliun, seiring meningkatnya penawaran umum perdana saham (IPO) yaitu PT Cipta Perdana Lancar Tbk (PART) dan PT Soraya Berjaya Indonesia Tbk (SPRE).

Selama pekan ini pula BEI bersama PT Kustodian Sentral Efek Indonesia (KSEI) memberikan insentif baru kepada Anggota Bursa (AB) dan Dealer Partisipan (DP).

Berdasarkan data BEI, Sabtu (6/7/2024), berikut adalah deretan saham-saham top losers pekan ini:

1. PT Jaya Trishindo Tbk (HELI) yang anjlok 34,69% di Rp147 dari Rp226
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Prabowo: Kalau Pangan...
Prabowo: Kalau Pangan Aman, Nggak Usah Takut Saham Naik Turun
Pasar Saham Menghijau,...
Pasar Saham Menghijau, IHSG Dibuka Menguat ke Level 6.455
Salip IHSG, Saham TUGU...
Salip IHSG, Saham TUGU Rebound 10 Persen dalam 5 Hari
Melongok Rekomendasi...
Melongok Rekomendasi Saham saat IHSG Bergerak Terbatas Jelang Neraca Dagang dan Dividen Bank
32 Perusahaan Antre...
32 Perusahaan Antre IPO, 12 Beraset Jumbo
IHSG Dibuka Balik ke...
IHSG Dibuka Balik ke Zona Merah, Mayoritas Sektor Kompak Turun
IHSG Hari Ini Berakhir...
IHSG Hari Ini Berakhir Melompat 4,79 Persen ke Level 6.254
BEI Ungkap Alasan Ubah...
BEI Ungkap Alasan Ubah Aturan Batas Trading Halt Jadi 8%
Babak Belur, IHSG Dibuka...
Babak Belur, IHSG Dibuka Ambruk 9,19% ke Level 5.921
Rekomendasi
Cuaca Buruk, 3 Pesawat...
Cuaca Buruk, 3 Pesawat Lion Air -Batik Air Tujuan Soekarna-Hatta Dialihkan ke Kertajati
Guru SD di OKI Ikuti...
Guru SD di OKI Ikuti Pelatihan Penggunaan Pendamping Buku Ajar Gajah Sumatra
Pakistan Akui Lakukan...
Pakistan Akui Lakukan Pekerjaan Kotor untuk Barat dalam Dukung Teroris
Berita Terkini
Intip Cara Hemat Belanja...
Intip Cara Hemat Belanja Online di Tengah Ekonomi Menantang
5 jam yang lalu
Teknologi AI Dorong...
Teknologi AI Dorong Pengembangan Industri Pertambangan
6 jam yang lalu
Dorong PNBP, AUKSI dan...
Dorong PNBP, AUKSI dan DJKN Jatim Perkuat Ekosistem Lelang Sukarela
6 jam yang lalu
Lawan Tarif Trump, Kemendag...
Lawan Tarif Trump, Kemendag Siapkan 21 Perjanjian Dagang Baru dengan Berbagai Negara
7 jam yang lalu
United Tractors Tebar...
United Tractors Tebar Dividen Rp7,81 Triliun, Catat Kapan Cairnya
8 jam yang lalu
Rumah BUMN SIG Dorong...
Rumah BUMN SIG Dorong Pemasaran Produk UMKM Rembang
8 jam yang lalu
Infografis
Pentagon: China Bisa...
Pentagon: China Bisa Hancurkan Semua Kapal Induk AS dalam 20 Menit
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved