Hingga Juni 2024, BHIT Catatkan Laba Bersih Rp956,8 Miliar

Kamis, 01 Agustus 2024 - 09:07 WIB
loading...
Hingga Juni 2024, BHIT...
PT MNC Asia Holding Tbk (BHIT) mengumumkan kinerja keuangan untuk periode yang berakhir pada 30 Juni 2024. FOTO/MNC Media
A A A
JAKARTA - PT MNC Asia Holding Tbk (BHIT) atau Perseroan mengumumkan kinerja keuangan untuk periode yang berakhir pada 30 Juni 2024, dengan pendapatan bersih konsolidasian sebesar Rp7,9 triliun, terkoreksi 10,0% dari Rp8,8 triliun pada periode yang sama tahun lalu. Hal ini terutama dikarenakan penurunan pendapatan dari segmen pertambangan sebesar 56,3% dari Rp1,4 triliun menjadi Rp595,0 miliar dikarenakan turunnya harga batu bara.



Berdasarkan laporan, pendapatan Perseroan terutama berasal dari iklan non digital sebesar 20,3% dari total pendapatan konsolidasian, diikuti oleh iklan digital 17,4%; konten dan IP 13,8%; TV berbayar dan broadband 10,4%; Lembaga keuangan bank 9,0%; pembiayaan, efek, dan asuransi non digital 7,9%; pertambangan 7,5%; subscription 4,0%; pembiayaan, efek, dan asuransi digital 2,2%; dan lain-lain 7,5%. EBITDA Perseroan hingga semester pertama tahun ini tercatat sebesar Rp2,3 triliun, mewakili margin EBITDA 29%.

Baca Juga: Jangan Sampai Ketinggalan! Tabungan Dahsyat Undian MNC Bank akan Segera Diundi

Perseroan berhasil membukukan laba usaha sebesar Rp1,7 triliun dan meraih laba bersih sebesar Rp956,8 miliar atau setara dengan margin laba bersih sebesar 12,1%. Untuk laporan posisi keuangan konsolidasian, Perseroan mencatat pertumbuhan jumlah aset menjadi Rp72,3 triliun dari Rp70,4 triliun per akhir 2023, dengan liabilitas tercatat Rp30,0 triliun, dan ekuitas Rp42,3 triliun per 30 Juni 2024.
(nng)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Laba Bersih Unilever...
Laba Bersih Unilever Indonesia Melonjak 244,7% di Kuartal I-2025
Pertamina Regional Jawa...
Pertamina Regional Jawa Catatkan Produksi Minyak 54,2 MBOPD di 2024
Dharma Polimetal Tebar...
Dharma Polimetal Tebar Dividen Rp202 Miliar, Setara 35% dari Laba Bersih
Fundamental Kuat, SIG...
Fundamental Kuat, SIG Siapkan Buyback Saham Rp300 Miliar
Punya Modal Kuat Buat...
Punya Modal Kuat Buat Ekspansi, LUCY Siapkan Strategi di 2025
Arwana Citramulia Tetap...
Arwana Citramulia Tetap Melaju Kencang dengan Dividen Payout Ratio yang Lebih Besar
MNC Land Catatkan Kinerja...
MNC Land Catatkan Kinerja Cemerlang di 2024, Pendapatan Naik 25% dan Laba Bersih Melonjak 97%
LPKR Raih Laba Bersih...
LPKR Raih Laba Bersih Rp18,7 Triliun, Didukung Kinerja Bisnis dan Divestasi Aset
Hasil Kinerja BCAP 2024,...
Hasil Kinerja BCAP 2024, Laba Bersih Melesat hingga 62,5%
Rekomendasi
Ada Pembangunan LRT...
Ada Pembangunan LRT Jakarta Fase 1B, Lalin di Jalan Pramuka Arah Manggarai Dialihkan
Prodi Sains Komunikasi...
Prodi Sains Komunikasi MNC University Gelar Kuliah Praktisi Bersama Program Director Radio RDI
Resmi, Indonesia Masuk...
Resmi, Indonesia Masuk Pot 1 kualifikasi Piala Asia U-23 2026
Berita Terkini
Dorong Ekonomi Kerakyatan,...
Dorong Ekonomi Kerakyatan, BRI Salurkan KUR Rp42,23 Triliun hingga Maret 2025
53 menit yang lalu
Perkuat Ketahanan Pangan...
Perkuat Ketahanan Pangan Nasional, Perum BULOG Siap Dukung Koperasi Merah Putih
1 jam yang lalu
Bitcoin Lampaui Google...
Bitcoin Lampaui Google dan Amazon, Masuk 5 Besar Aset Global
2 jam yang lalu
IHSG Akhir Pekan Dibuka...
IHSG Akhir Pekan Dibuka Hijau ke 6.660, Unilever Pimpin Top Gainers
2 jam yang lalu
Negosiasi Gagal, Trump...
Negosiasi Gagal, Trump Siap Berlakukan Tarif Baru Dua Pekan ke Depan
2 jam yang lalu
Tarif Tol Semarang A,B,C...
Tarif Tol Semarang A,B,C Naik Mulai 26 April, Segini Besarannya
3 jam yang lalu
Infografis
Usia Pensiun Prajurit...
Usia Pensiun Prajurit TNI dari Pangkat Terendah hingga Tertinggi
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved