Intip 3 Cara ini Buat Kegiatan Transaksi Kamu Jadi Lebih Cepat!

Rabu, 25 September 2024 - 22:31 WIB
loading...
A A A
Tak tanggung-tanggung, kini banyak restoran atau retail kerap kali menghadirkan promo menarik. Jadi, jangan lupa tanya soal diskon biar belanja makin hemat!

3. Bye-bye uang tunai, Hello! Cashless people!

Coba cek deh sekarang ini seberapa banyak dari kalian yang selalu siap sedia dengan uang tunai di dalam dompet? Dan seberapa banyak sih dari kita sekarang lebih memilih menjadi generasi cashless? Ini pertanda kita sudah mulai masuk ke era “cashless society”.

Dengan uang elektronik, kamu bisa menikmati beragam keuntungan lho! Mulai dari membayar tol dan parkir, kendaraan pribadi, belanja di minimarket, nonton bioskop, makan di restoran, hingga di tempat wisata, semua jadi lebih praktis. Isi ulangnya kini pun lebih mudah dan hanya cukup lewat mobile banking tanpa perlu repot harus antre berlama-lama ke ATM.

Bicara soal pilihan beragam fitur yang terdapat pada mobile banking dengan layanan yang lengkap, PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk atau BNI baru saja meluncurkan inovasi terbarunya lewat aplikasi perbankan wondr by BNI.

Melalui wondr by BNI, sekarang kamu jadi lebih mudah untuk #JadiinMaumu dengan layanan Quick Access yang dirancang khusus untuk kamu yang super sibuk dan nggak punya banyak waktu.

Dengan layanan Quick Access yang tersedia di halaman utama aplikasi mobile banking wondr by BNI, kamu bisa mengakses 3 hal, mulai dari top-up e-wallet, transaksi cepat lewat QRIS, dan top-up dana TapCash kamu! Untuk e-wallet, kamu bisa top-up e-wallet yang biasa kamu pakai dari wondr by BNI.

Transaksi apapun jadi cepat dan saldo juga bisa kamu lihat secara real-time. Caranya juga gampang:

• Masuk ke halaman top-up e-wallet, dan pilih ‘Penerima Baru’.

• Pilih provider e-wallet dan isi nomor HP kamu yang sudah terdaftar dengan provider e-wallet yang mau kamu top-up.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
BNI Terapkan Operasional...
BNI Terapkan Operasional Terbatas Selama Libur Nyepi dan Idulfitri 2025
BRI Gandeng HKI Dorong...
BRI Gandeng HKI Dorong Pertumbuhan Ekonomi dan Optimalisasi Kawasan Industri
Program Sobat Aksi Ramadan...
Program Sobat Aksi Ramadan 2025, BNI Renovasi Masjid dan Beri Bantuan Pangan
Terapkan Budaya Kerja...
Terapkan Budaya Kerja Inklusif, BRI Raih Penghargaan Anugerah Avirama Nawasena dari SBM ITB
Makin Global, BNI Luncurkan...
Makin Global, BNI Luncurkan Wealth Management di Singapura
Hadapi Puncak Panen,...
Hadapi Puncak Panen, Bulog Kediri Realisasikan Penyerapan Gabah Petani Terbesar di Jatim
KB Bank Gelar Customer...
KB Bank Gelar Customer Gathering, Apresiasi untuk Nasabah dan Mitra Usaha
Peneliti Ungkap Peran...
Peneliti Ungkap Peran Bahlil dalam Keberhasilan Pembangunan Precious Metal Refinery di Gresik
Pastikan Hasil Panen...
Pastikan Hasil Panen Terserap Maksimal, Tani Merdeka Gandeng Bulog Jatim Wujudkan Kesejahteraan Petani
Rekomendasi
Pemudik Mulai Melintasi...
Pemudik Mulai Melintasi Jalan Tol Muaro Sebapo Jambi
Sahur makin Fresh? Ini...
Sahur makin Fresh? Ini Tips Skincare di Malam Hari
Utusan Khusus Trump:...
Utusan Khusus Trump: Saya Tak Menganggap Putin Orang Jahat, Dia Sangat Pintar
Berita Terkini
IHSG Ambruk Lagi Jelang...
IHSG Ambruk Lagi Jelang Pengumuman Struktur Pengurus Danantara
15 menit yang lalu
Emas Antam Terus Merayap...
Emas Antam Terus Merayap Naik, Harga Hari Ini Rp1.765.000 per Gram
1 jam yang lalu
4 Tokoh Rusia Bebas...
4 Tokoh Rusia Bebas dari Sanksi Uni Eropa, Ada Pengusaha hingga Menteri
2 jam yang lalu
Diskon 20% Tarif Tol...
Diskon 20% Tarif Tol Trans Jawa dan Sumatera Berlaku Hari Ini, Ruas Apa Saja?
2 jam yang lalu
Tumbuh Berkelanjutan,...
Tumbuh Berkelanjutan, MSIN Masuk dalam FTSE Global Equity Index
3 jam yang lalu
Bahaya! Tren Penurunan...
Bahaya! Tren Penurunan IHSG Diprediksi Terus Menuju 5.838
4 jam yang lalu
Infografis
3 Alasan Asnawi Kurang...
3 Alasan Asnawi Kurang Layak Jadi Kapten Timnas Indonesia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved