Kompak Naik, Cek Harga BBM Terbaru Pertamina, Shell, Vivo dan BP

Senin, 02 Desember 2024 - 10:24 WIB
loading...
Kompak Naik, Cek Harga...
Daftar harga BBM di SPBU Pertamina, Shell, Vivo hingga BP. FOTO/dok.SINDOnews
A A A
JAKARTA - Sejumlah bahan bakar minyak ( BBM ) di stasiun pengisian bahan bakar umum (SPBU) mengalami kenaikan harga di awal Desember 2024, salah satunya produk bahan bakar milik PT Pertamina (Persero).

Pertamina melakukan penyesuaian harga untuk BBM jenis Pertamax Turbo, Dexlite, dan Pertamina Dex. Sekalipun harga Pertamax masih di kisaran Rp12.100 per liter. Harga ini berlaku di DKI Jakarta. Hal senada juga dilakukan Shell Indonesia, di mana perusahaan menaikan tarif Shell V-Power dari Rp13.310 menjadi Rp 13.340 per liter.



Kemudian, harga Shell V-Power Diesel naik menjadi Rp 13.900 per liter dari harga awal, yakni Rp13.510 per liter. Shell V-Power Nitro+ juga terkerek naik dari Rp 13.540 menjadi Rp 13.570 per liter. Perusahaan swasta lain, yaitu BP ikut menyesuaikan harga BBM jenis Ultimate dari Rp 13.310 menjadi 13.340 per liter, Ultimate Diesel dari Rp 13.510 menjadi Rp 13.900 per liter.

Terakhir, harga Revvo 92 dan Revvo 95 terpantau naik. Per 1 Desember 2024, SPBU VIVO membanderol harga Revvo 92 menjadi Rp12.223 atau lebih tinggi dari bulan sebelumnya Rp12.200 per liter. Kemudian, tarif Revvo 95 kini Rp13.242 atau lebih tinggi dibanding bulan sebelumnya Rp 13.200 per liter. Namun, Vivo menurunkan harga jual BBM Revvo 90 dari bulan sebelumnya Rp 12.090 menjadi Rp 12.044 per liter.



Berikut harga BBM di semua SPBU di DKI Jakarta dan sekitarnya per 1 Desember 2024:

Pertamina

Pertamax: Rp 12.100/liter
Pertamax Turbo: Rp 13.550/liter
Pertamax Green 95: Rp 13.150/liter
Dexlite: Rp 13.400/liter
Pertamina Dex: Rp 13.800/liter

Shell
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Mudik Lebaran 2025,...
Mudik Lebaran 2025, Wamen ESDM Pastikan Pasokan BBM dan LPG Aman di Pontianak
Pemudik Dapat Beristirahat...
Pemudik Dapat Beristirahat di Serambi MyPertamina, Catat Lokasinya
Harga BBM Pertamina...
Harga BBM Pertamina Bakal Diskon? Siap-siap Promo Libur Lebaran 2025
Pasok BBM Saat Mudik...
Pasok BBM Saat Mudik Lebaran, Pertamina Pastikan Kualitasnya
Ramadan Momentum Pertamina...
Ramadan Momentum Pertamina Patra Niaga Tingkatkan Layanan di SPBU
Kebutuhan BBM dan LPG...
Kebutuhan BBM dan LPG Tinggi, Satgas Ramadan dan Idulfitri Pertamina Memudahkan
Begini Cara SPBU Jaga...
Begini Cara SPBU Jaga Kualitas BBM, Dari Density hingga Pengambilan Sampel
Pasokan BBM dan LPG...
Pasokan BBM dan LPG Dipastikan Aman Penuhi Kebutuhan Lebaran 2025
Tingkatkan Cadangan...
Tingkatkan Cadangan Migas, Pertamina Eksplorasi di Laut Natuna
Rekomendasi
Peduli Korban Gempa,...
Peduli Korban Gempa, Anggota DPRD dari Partai Perindo Erwin Simamora Kawal Bantuan di Tapanuli Utara
Keamanan Maksimal di...
Keamanan Maksimal di Jalanan: Dashcam 2025 dengan Fitur ADAS & Kontrol Suara!
4 Orang Jemaah Umrah...
4 Orang Jemaah Umrah Korban Tewas Bus Terbakar Ternyata Sekeluarga asal Semarang
Berita Terkini
China Setop Impor LNG...
China Setop Impor LNG AS Gegara Tarif Trump, Geser ke Sumber Alternatif
29 menit yang lalu
Permudah Masyarakat,...
Permudah Masyarakat, Pertamina Delivery Service Siap Antar LPG Gratis
2 jam yang lalu
Terapkan Budaya Kerja...
Terapkan Budaya Kerja Inklusif, BRI Raih Penghargaan Anugerah Avirama Nawasena dari SBM ITB
2 jam yang lalu
Klaster Erwela: Merajut...
Klaster Erwela: Merajut Asa dan Prestasi Bersama BRI
3 jam yang lalu
Industri Hasil Tembakau...
Industri Hasil Tembakau Butuh Perhatian Lebih Kepala Daerah
4 jam yang lalu
Deposit Tanah Jarang...
Deposit Tanah Jarang Melimpah, Trump: Rusia Berada di Belahan Bumi Paling Berharga
5 jam yang lalu
Infografis
Imbas Perang Iran vs...
Imbas Perang Iran vs Israel, Subsidi BBM dan LPG Bisa Membengkak
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved