Surveyor Indonesia Kolaborasi Kembangkan Layanan Transportasi Terintegrasi

Selasa, 18 Februari 2025 - 16:37 WIB
loading...
Surveyor Indonesia Kolaborasi...
Surveyor Indonesia menjalin kerja sama dengan PT Prima Armada Raya (PAR) dalam penyediaan layanan transportasi terintegrasi. FOTO/dok.SINDOnews
A A A
JAKARTA - Surveyor Indonesia menjalin kerja sama dengan PT Prima Armada Raya (PAR) dalam penyediaan layanan transportasi terintegrasi. Kolaborasi ini bertujuan untuk meningkatkan efektivitas dan efisiensi operasional perusahaan.

"Kami berharap kerja sama ini dapat memberikan manfaat bagi kedua belah pihak dan memberikan kontribusi pada pengembangan sektor transportasi di Indonesia," ujar Direktur Utama Prima Armada Raya, Esa Wisnu Prabowo dalam siaran pers, Selasa (18/2/2025).



Dia mengatakan, kolaborasi ini merupakan langkah strategis dalam menciptakan sistem pengelolaan transportasi yang efektif dan efisien. Menurut dia Surveyor Indonesia memiliki peran penting dalam mendukung pembangunan nasional melalui berbagai layanan verifikasi, asesmen, dan konsultasi di berbagai sektor industri, termasuk migas, infrastruktur, manufaktur, dan lingkungan.



Sementara, Prima Armada Raya merupakan perusahaan yang bergerak di bidang transportasi dan logistik. Perusahaan ini menyediakan layanan transportasi darat yang mencakup penyewaan kendaraan operasional, manajemen armada, dan solusi transportasi terintegrasi bagi berbagai industri di Indonesia.
(nng)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Sampoerna Perkuat Kolaborasi...
Sampoerna Perkuat Kolaborasi Global Dukung Pertumbuhan Ekonomi Nasional
Dimulai Hari Ini, Ruas...
Dimulai Hari Ini, Ruas Tol Kutepa Beroperasi Tanpa Tarif
PTSI Bagikan Wawasan...
PTSI Bagikan Wawasan Pentingnya Penerapan Prinsip Keberlanjutan untuk Produk EKRAF
Dukung Asta Cita, Kementerian...
Dukung Asta Cita, Kementerian BUMN dan Surveyor Indonesia Dorong UMKM Naik Kelas
Environesia Group Usung...
Environesia Group Usung Kolaborasi dan Inovasi di Hipmi Expo 2025
18 Tahun Beroperasi,...
18 Tahun Beroperasi, Pertagas Terus Dukung Pencapaian Swasembada Energi
MHU dan TNI Sinergi...
MHU dan TNI Sinergi Dorong Keberlanjutan Lahan Pascatambang
Nasabah Bank Sinarmas...
Nasabah Bank Sinarmas Kini Bisa Setor dan Tarik Tunai Lewat Kantor Pos
Memperkuat Peran Informasi...
Memperkuat Peran Informasi Geospasial untuk Pertumbuhan Ekonomi dan Ketahanan Pangan
Rekomendasi
Timnas Indonesia Latihan...
Timnas Indonesia Latihan Jelang Lawan Bahrain: Mees Hilgers, Sandy Walsh, dan Ole Romeny Absen!
Diktis Kemenag Apresiasi...
Diktis Kemenag Apresiasi UIN Jakarta Masuk QS WUR
Habib Syakur Ali Mahdi...
Habib Syakur Ali Mahdi Minta Panglima TNI Turun Tangan Kasus Penembakan 3 Polisi
Berita Terkini
Kuasa Hukum Berikan...
Kuasa Hukum Berikan Klarifikasi Laporan J Trust Bank terhadap Crowde
1 jam yang lalu
Potret Pesona Pantura...
Potret Pesona Pantura dan Pansela, Jalur Non Tol yang Ingin Dihidupkan Kembali
1 jam yang lalu
Pertamina Patra Niaga...
Pertamina Patra Niaga Regional JBB Salurkan Bantuan Korban Banjir di Bandung
1 jam yang lalu
Danone dan PBNU Kolaborasi...
Danone dan PBNU Kolaborasi Dorong Pertumbuhan Ekonomi yang Inklusif
1 jam yang lalu
Fundamental Kuat, Pefindo...
Fundamental Kuat, Pefindo Pertahankan Peringkat Obligasi Lautan Luas
1 jam yang lalu
Rem Utang Jerman Blong,...
Rem Utang Jerman Blong, Ekonomi Zona Euro dalam Bahaya
2 jam yang lalu
Infografis
Market Value Ian Maatsen...
Market Value Ian Maatsen Kalahkan Seluruh Skuad Timnas Indonesia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved