5 Bandara Paling Sepi di Indonesia, Dua Peringkat Terakhir Mati Suri

Selasa, 18 Februari 2025 - 19:54 WIB
loading...
5 Bandara Paling Sepi...
Pembangunan 27 bandara baru dan rehabilitasi 64 bandara di seluruh Indonesia pada era pemerintahan sebelumnya, menyisakan banyak di antaranya berakhir menjadi bandara kosong atau sepi penumpang. Foto/Dok
A A A
JAKARTA - Pembangunan 27 bandara baru dan rehabilitasi 64 bandara di seluruh Indonesia yang dilakukan sepanjang era pemerintahan Joko Widodo (Jokowi), menyisakan banyak di antaranya berakhir menjadi bandara kosong atau sepi penumpang. Bangun bandara megah dan mewah dengan anggaran triliunan, namun utilisasinya tidak optimal adalah pembangunan yang tidak efisien.

Pandemi Covid-19 yang menerpa Indonesia pada awal 2020 dianggap menjadi biang kerok yang membuat banyak bandara turun kelas. Selain itu kondisi geopolitik yang memanas mempengaruhi ketersediaan suku cadang hingga diklaim berdampak pada maskapai .



Pelemahan daya beli masyarakat juga ikut menggerus penumpang pesawat terbang yang berdampak pada sepinya bandara. Dalam beberapa kasus, mahalnya harga tiket pesawat sedikit banyak ikut mempengaruhi.

Berikut 5 Bandara Paling Sepi di Indonesia

1. Bandara Ahmad Yani

Sepinya penerbangan internasional dan wisatawan mancanegara yang masuk, membuat Bandara Ahmad Yani kehilangan status internasional yang dicabut pada bulan Mei 2024 lalu. Bandara Ahmad Yani kini sudah berstatus sebagai bandara domestik yang tercantum dalam Keputusan Menteri Perhubungan Republik Indonesia Nomor 31 tahun 2024 tentang Penetapan Bandar Udara Internasional.

Meski operasional bandara normal, namun puluhan tenant di kawasan bandara terlihat sepi. Salah satu penjaga toko di sana, Danang asal Bali, mengatakan jumlah pengunjung yang berbelanja masih sepi. "Sepertinya belum ada terobosan pihak bandara meningkatkan arus penumpang, kalau fasilitasnya di sini memang lengkap," kata dia, Senin (17/2/2025).

5 Bandara Paling Sepi di Indonesia, Dua Peringkat Terakhir Mati Suri


Dampak sepinya bandara penumpang ini juga terlihat dari papan reklame kosong di kompleks bandara itu. Baik di luar, gerbang utama ataupun di dalam, papan iklan banyak tak terisi. Ini juga mengisyaratkan sektor iklan di kawasan bandara itu makin meredup.

Informasi yang dihimpun, mahalnya sewa reklame dan videotron di sana tak sebanding dengan hasil, sebab memang aktivitasnya tak terlalu ramai. "Mudah-mudahan pihak bandara membuat gebrakan agar sektor bisnis bergairah," lanjutnya.

2. Bandara Kertajati

Salah satu contoh yang sering disebut sebagai Bandara kosong adalah Bandara Kertajati di Majalengka, Jawa Barat. Meskipun dibangun dengan kapasitas besar dan fasilitas modern, bandara ini terlihat sangat sepi sejak diresmikan pada tahun 2018.

Terlebih ketika pandemi melanda Indonesia pada 2020, memaksa pengelola Bandara Kertajati melakukann efisiensi. Tidak tanggung-tanggung, untuk listrik penghematan yang bisa dipangkas mencapai hampir mencapai Rp1 miliar.

Awal pandemi pada Maret 2020, sudah tak ada penerbangan komersial di Bandara Kertajati, Majalengka. Di awal 2021, Bandara Kertajati mulai melayani penerbangan kargo untuk bertahan.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Terminal 2F Bandara...
Terminal 2F Bandara Soekarno-Hatta Resmi Jadi Pusat Penerbangan Umrah dan Haji, Ini Fasilitasnya
Deposit Tanah Jarang...
Deposit Tanah Jarang Melimpah, Trump: Rusia Berada di Belahan Bumi Paling Berharga
Rupiah Keok Lawan Dolar...
Rupiah Keok Lawan Dolar AS, Hari Ini Bertengger di Rp16.501/USD
Bank Jatim Catatkan...
Bank Jatim Catatkan Laba Bersih Rp1,28 Triliun di 2024
Harga Emas Antam Tak...
Harga Emas Antam Tak Terbendung, Hari Ini Naik Lagi ke Rp1.779.000/Gram
800 Ribu Lulusan Perguruan...
800 Ribu Lulusan Perguruan Tinggi Masih Nganggur, Menaker Ungkap Perkaranya
Harga BBM Pertamina...
Harga BBM Pertamina Bakal Diskon? Siap-siap Promo Libur Lebaran 2025
Pasok BBM Saat Mudik...
Pasok BBM Saat Mudik Lebaran, Pertamina Pastikan Kualitasnya
Eksportir Wajib Parkir...
Eksportir Wajib Parkir DHE SDA 100%, Pelaku Industri Keuangan Perkenalkan Mekanismenya
Rekomendasi
2 Masjid di Sumut dan...
2 Masjid di Sumut dan 1 Ponpes di Riau Jadi Lokasi Kabaikan SAR 2025
Spesifikasi Pistol Pindad...
Spesifikasi Pistol Pindad G2 Combat, Senjata yang Dipamerkan Kopka Basar sebelum Insiden Penembakan 3 Polisi di Lampung
H-9 Lebaran, 9 Ribu...
H-9 Lebaran, 9 Ribu Kendaraan Keluar Jakarta Melalui Gerbang Tol Cikampek Utama
Berita Terkini
Terminal 2F Bandara...
Terminal 2F Bandara Soekarno-Hatta Resmi Jadi Pusat Penerbangan Umrah dan Haji, Ini Fasilitasnya
30 menit yang lalu
2,5 Juta Tiket KA Lebaran...
2,5 Juta Tiket KA Lebaran 2025 Sudah Terjual! Ini 10 Relasi Terpadat
1 jam yang lalu
Menjaga Stabilitas Jaringan...
Menjaga Stabilitas Jaringan lewatNetmonk Internet Quality
2 jam yang lalu
MNC Bank Borong 5 Penghargaan...
MNC Bank Borong 5 Penghargaan Bergengsi di Ajang Digital Brand Awards 2025
2 jam yang lalu
China Setop Impor LNG...
China Setop Impor LNG AS Gegara Tarif Trump, Geser ke Sumber Alternatif
4 jam yang lalu
Permudah Masyarakat,...
Permudah Masyarakat, Pertamina Delivery Service Siap Antar LPG Gratis
6 jam yang lalu
Infografis
Pemain Termahal di Asia...
Pemain Termahal di Asia Tenggara 2025, Indonesia Mendominasi
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved