Tribhakti Inspektama Buka Pelayanan VPTI untuk Perluasan 5 Komoditas Baru

Kamis, 20 Februari 2025 - 12:59 WIB
loading...
A A A
Sementara itu dalam kesempatan terpisah Direktur Administrasi dan Keuangan PT.Tribhakti Inspektama, Andre Esfandiari mengatakan, launching ini menegaskan kemempuan untuk memenuhi pelayanan verifikasi dan pelusuran teknis impor pada 5 komoditas tambahan.

Disaksikan juga kesiapan infrastruktur dan resource untuk tetap menjaga kualitas layanan, menjadi komitmen dalam rangka sebagai partner yang ditunjuk oleh pemerintah untuk melakukan penelusuran teknis impor dan partner bagi industri

“Jadi ada dua hal, kepada industri kami juga berkomitmen untuk meningkatkan layanan, dalam arti mutu dan kecepatan dan kami memberi layanan 7x24 jam tanpa henti. Kemudian kami juga berkewajiban membantu pemerintah dalam menjalankan amanah untuk melindungi masyarakat dan industri," ujar Andre Esfandiari.

Diterangkan juga bahwa, PT Tribakti akan mengimplementasikan sistem operasional 24 jam sehari, 7 hari seminggu untuk memenuhi harapan importir akan kecepatan penerbitan laporan surveyor dan mengatasi perbedaan waktu dengan negara-negara asal barang impor.

Menjawab pertanyaan tentang strategi yang akan dilakukan PT Tribakti, Andre mengatakan, PT Tribakti menyadari bukan satu-satunya perusahaan yang menyediakan layanan VPTI, tapi ada juga KSO KSO Sucofindo, Surveyor Indonesia dan Andindya.

Menghadapi ketatnya persaingan, Tribakti fokus pada kualitas layanan, termasuk kecepatan operasi selama 24 jam dalam 7 hari serta profesionalisme, untuk menarik pelanggan. Ditekankan juga bakal ada pendekatan secara masif ke asosiasi dan melalui media massa serta media sosial.

Saat menjawab berapa besar biaya verifikasi, Andre mengungkapkan, biaya layanan VPTI dihitung secara prorata dan didasarkan pada kesepakatan antara surveyor dan asosiasi terkait komoditas (misalnya minimal USD315 untuk TPT, USD400 untuk keramik per laporan surveyor, atau rata-rata sekitar USD375 untuk kelima komoditas).

“PT Tribakti akan mengikuti harga yang ditetapkan oleh pesaing, tetapi fokus pada kualitas layanan yang lebih baik,” katanya.

Seperti diketahui bahwa pada awal tahun 2022, PT. Tribhakti Inspektama telah mendapatkan kepercayaan dari Pemerintah Indonesia melalui Kementerian Perdagangan, pada saat itu PT. Tribhakti Inspektama ditetapkan sebagai Lembaga Surveyor pelaksana VPTI untuk komoditas Keramik.

Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
AS Kenakan Tarif Impor...
AS Kenakan Tarif Impor 25%, HIMKI Dorong Pemerintah Perkuat Diplomasi
Trump Ancam Tarif 25%...
Trump Ancam Tarif 25% bagi Negara Pengimpor Minyak dari Venezuela
Tren Positif Penjualan...
Tren Positif Penjualan Pelumas Industri di 2024
Menaker Sebut Industri...
Menaker Sebut Industri RI Butuh Tenaga Kerja yang Kuasai AI
Deregulasi Besar-besaran,...
Deregulasi Besar-besaran, Menko Airlangga Target Industri Kembali Bergeliat
Tetangga Indonesia Ini...
Tetangga Indonesia Ini Diserbu Investasi AS, Capai Kesepakatan Rp67 Triliun
Negara Tetangga Indonesia...
Negara Tetangga Indonesia Ini Ekspor ke AS Rp2.232 Triliun di Tengah Perang Tarif
Menakar Kerugian Para...
Menakar Kerugian Para Importir dari Dampak Pelarangan Truk Sumbu 3 Saat Lebaran
HGBT Dilanjutkan, Kadin...
HGBT Dilanjutkan, Kadin dan Inaplas Optimistis Sektor Industri Makin Kompetitif
Rekomendasi
Piala Dunia Antarklub...
Piala Dunia Antarklub 2025 Janjikan Hadiah Terbesar Sepanjang Sejarah!
Momen Prabowo dan Jokowi...
Momen Prabowo dan Jokowi Berbuka Puasa Bersama di Istana
Baznas Berangkatkan...
Baznas Berangkatkan 850 Guru Ngaji hingga Marbot Masjid Pulang Kampung Gratis
Berita Terkini
Cetak Laba Bersih Rp582...
Cetak Laba Bersih Rp582 M di 2024, MPMX Komit Tumbuh Berkelanjutan
2 jam yang lalu
Menakar Penyebab Wajib...
Menakar Penyebab Wajib Pajak Kerap Ragu Lapor SPT
3 jam yang lalu
Serapan Gabah Dihentikan,...
Serapan Gabah Dihentikan, Mentan Amran Copot Kepala Bulog Nganjuk
3 jam yang lalu
Peran Surveyor Indonesia...
Peran Surveyor Indonesia Menjaga Keselamatan dan Konektivitas Mudik 2025
3 jam yang lalu
Sinyal Kuat AS Cabut...
Sinyal Kuat AS Cabut Sanksi Rusia demi Hidupkan Ekspor Biji-bijian Laut Hitam
4 jam yang lalu
OJK Anugerahkan BSI...
OJK Anugerahkan BSI 3 Penghargaan GERAK Syariah Award
4 jam yang lalu
Infografis
5 Alasan China Mampu...
5 Alasan China Mampu Akhiri Dominasi Kapal Induk Amerika Serikat
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved