Sukses Jaga Stabilitas Makro, BI Diganjar Penghargaan dari The Asian Bankers

Kamis, 15 Oktober 2020 - 23:32 WIB
loading...
Sukses Jaga Stabilitas...
Bank Indonesia meraih penghargaan The Best Macroeconomic Regulator in Asia Pacific dari The Asian Bankers. Foto/SINDOnews
A A A
JAKARTA - Bank Indonesia meraih penghargaan The Best Macroeconomic Regulator in Asia Pacific dari The Asian Bankers. Penghargaan diberikan atas keberhasilan dalam menjaga stabilitas makroekonomi Indonesia di tengah kondisi ketidakpastian yang tinggi akibat pandemi Covid-19.

Deputi Gubernur Bank Indonesia Dody Budi Waluyo, menyatakan, penghargaan ini merupakan bentuk pengakuan dunia internasional terhadap terjaganya kinerja ekonomi Indonesia dan kuatnya sinergi kebijakan antar-otoritas dalam menjaga stabilitas dan memulihkan ekonomi Nasional.

"Penghargaan yang diterima ini juga akan meningkatkan kepercayaan pelaku ekonomi terhadap langkah-langkah kebijakan yang ditempuh bersama dalam memulihkan ekonomi pascapandemi Covid-19, serta prospek ekonomi Indonesia yang makin baik," kata Dody Budi Waluyo di Jakarta, Kamis (15/10/2020).



The Asian Bankers memandang Bank Indonesia telah menunjukkan keunggulan dalam mengelola kinerja makroekonomi. Beberapa hal yang menjadi pertimbangan keputusan antara lain soal kinerja makroekonomi pada 2019 yang baik tercermin dari pertumbuhan ekonomi yang kuat dan inflasi yang terjaga rendah dan stabil dalam rentang sasaran inflasi selama 5 tahun berturut-turut.

Selanjutnya, prospek perekonomian yang menguat pada 2021 didukung perbaikan ekonomi global dan dampak positif stimulus moneter dan fiskal. Selain itu terkait sinergi kebijakan yang dilakukan secara nasional dengan Pemerintah dan Komite Stabilitas Sistem Keuangan (KKSK) untuk menjaga stabilitas dan mendukung pemulihan ekonomi.



Tidak hanya itu, implementasi kebijakan Bank Indonesia melalui bauran kebijakan akomodatif untuk mendukung pemulihan ekonomi nasional juga menjaid pertaimbangan di samping soal penerapan protokol kesehatan utk mencegah penyebaran COVID-19 oleh Bank Indonesia guna memastikan keberlangsungan tugas dan kelancaran pelayanan publik.
(nng)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Resmi Diberhentikan,...
Resmi Diberhentikan, Ini 3 Pejabat Tinggi BI yang Jadi Komisaris Bank BUMN
Rupiah Ambruk hingga...
Rupiah Ambruk hingga Sentuh Rp16.622, BI Sebut Beda Cerita dengan Krismon 1998
MNC Bank Borong 5 Penghargaan...
MNC Bank Borong 5 Penghargaan Bergengsi di Ajang Digital Brand Awards 2025
Apakah Bisa Tukar Uang...
Apakah Bisa Tukar Uang Baru secara Online?
MNC Life Raih The Best...
MNC Life Raih The Best Asuransi Jiwa di Ajang Infobank-Isentia Digital Brand Awards 2025
BI Proyeksikan Ekonomi...
BI Proyeksikan Ekonomi RI Tumbuh 4,7% hingga 5,5% di 2025
BI Guyur Likuiditas...
BI Guyur Likuiditas Rp291,8 Triliun, Bank BUMN hingga Asing Terima Jatah
Tok, BI Tahan Suku Bunga...
Tok, BI Tahan Suku Bunga Acuan di Level 5,75%
Utang Luar Negeri Indonesia...
Utang Luar Negeri Indonesia Naik Jadi USD427,5 Miliar per Januari 2025
Rekomendasi
Bus Mogok, Puluhan Jemaah...
Bus Mogok, Puluhan Jemaah Umrah asal Subang Terdampar di GT Cikatama
Skywell Hadirkan Mobil...
Skywell Hadirkan Mobil Listrik China Pertama di Inggris
Profil Mayjen TNI R...
Profil Mayjen TNI R Sidharta Wisnu Graha, Stafsus KSAD yang Dimutasi Jelang Lebaran 2025
Berita Terkini
Sepanjang Arus Mudik...
Sepanjang Arus Mudik Lebaran 2025, Tercatat Ada 1,7 Juta Kendaraan Keluar Jabotabek
7 jam yang lalu
Orang Terkaya di Thailand...
Orang Terkaya di Thailand Borong Saham Perbankan Rp6,1 Triliun
8 jam yang lalu
BRI Dorong UMKM Kota...
BRI Dorong UMKM Kota Depok Naik Kelas Lewat Program Klasterku, Pelaku Usaha Beri Apresiasi
9 jam yang lalu
Sri Mulyani Pede Mudik...
Sri Mulyani Pede Mudik dan Lebaran Angkat Ekonomi Daerah, Ini 2 Pendorongnya
10 jam yang lalu
Bagi-bagi Takjil dan...
Bagi-bagi Takjil dan Layanan Kesehatan, BNI Hadir di Posko Mudik Malang
11 jam yang lalu
Bukan Gimmick, Pertamina...
Bukan Gimmick, Pertamina Hadirkan Antar Gratis Bright Gas & Promo Refill Berhadiah Cashback
12 jam yang lalu
Infografis
Benarkah Kapal Nabi...
Benarkah Kapal Nabi Nuh Kayunya Berasal dari Indonesia?
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved