IHSG Sudah Tidak Murah Lagi tapi Masih Menarik

Senin, 18 Januari 2021 - 22:22 WIB
loading...
IHSG Sudah Tidak Murah...
Kenaikan IHSG yang tinggi sejak dua pekan pertama tahun 2021 ini membuat valuasi pasar saham tidak semurah tahun lalu. Foto/Dok SINDOphoto/Yorri Farli
A A A
JAKARTA - Senior Portfolio Manager Equity Manulife Asset Management Indonesia (MAMI) Samuel Kesuma mengatakan, kenaikan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) yang tinggi sejak dua pekan pertama tahun 2021 ini membuat valuasi pasar saham tidak semurah tahun lalu. Namun, relatif masih salah satu yang paling menarik bila dibandingkan dengan kawasan lain.

"Apalagi kepemilikan asing di pasar saham Indonesia juga kategori salah satu level terendah sejak 2013," ujar Samuel di Jakarta, Senin (18/1/2021).

( )

Dia menyebut pasar saham Indonesia memang menunjukkan kinerja minus 5,1% pada tahun 2020. Sehingga market Indonesia masuk ke dalam kelompok yang tertinggal.

Namun, Samuel juga menjelaskan ada beberapa sentimen positif yaitu pemulihan ekonomi global di tahun 2021, kondisi geopolitik yang lebih kondusif, dan dolar AS yang relatif lemah.

( )

Hal ini akan menopang sentimen pasar saham negara berkembang, termasuk Indonesia. Pemulihan earnings juga akan berlangsung sejalan dengan pemulihan ekonomi.

“Untuk tahun 2021, kami akan mengunggulkan tiga sektor, yaitu sektor material dan energi, telekomunikasi, dan finansial. Sementara IHSG diperkirakan akan bergerak di kisaran 6.740 – 7.040,” ujarnya.
(ind)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Dharma Polimetal Tebar...
Dharma Polimetal Tebar Dividen Rp202 Miliar, Setara 35% dari Laba Bersih
Pasar Saham Menghijau,...
Pasar Saham Menghijau, IHSG Dibuka Menguat ke Level 6.455
IHSG Dibuka Hijau Hari...
IHSG Dibuka Hijau Hari Ini, Naik ke Level 6.444
Investor Pantau Negosiasi...
Investor Pantau Negosiasi Tarif Impor RI, Simak Prediksi IHSG Pekan Depan
MDLN Pangkas Beban Utang...
MDLN Pangkas Beban Utang Obligasi Luar Negeri Rp1,7 T melalui Buyback and Exchange Offer
IHSG Parkir di Zona...
IHSG Parkir di Zona Merah, Dibebani Kinerja Sektor Keuangan
IHSG Terus Menanjak...
IHSG Terus Menanjak Naik, Pagi Ini Dibuka Sentuh 6.452
Medela Potentia Resmi...
Medela Potentia Resmi Melantai di Bursa, Himpun Dana Rp685 Miliar
IHSG Ditutup Menghijau...
IHSG Ditutup Menghijau 1,15% ke Level 6.441 Sore Ini
Rekomendasi
Siap-siap, Presiden...
Siap-siap, Presiden Prabowo akan Umumkan Kembalinya Penjurusan SMA pada Hardiknas 2025
50 Contoh Soal OSN IPA...
50 Contoh Soal OSN IPA SD 2025 Lengkap Beserta Kunci Jawabannya!
50 Contoh Soal Pilihan...
50 Contoh Soal Pilihan Ganda OSN IPS SD 2025 Lengkap Beserta Kunci Jawaban
Berita Terkini
3 Tahun Berturut-turut...
3 Tahun Berturut-turut Pertumbuhan Ekonomi Negara Eropa Ini Nol Persen
25 menit yang lalu
BUMN hingga TNI-Polri...
BUMN hingga TNI-Polri Bangun Gudang Penyimpanan Beras, Prabowo Siapkan Biaya Khusus
25 menit yang lalu
Maknai Hari Kartini,...
Maknai Hari Kartini, BRI Berdayakan Wanita Indonesia melalui Program BRInita
39 menit yang lalu
Gubernur BI Perry Warjiyo...
Gubernur BI Perry Warjiyo Wanti-wanti Ancaman Perang Tarif AS-China
53 menit yang lalu
Suku Bunga Acuan Ditahan...
Suku Bunga Acuan Ditahan 5,75 Persen, Begini Penjelasan Lengkap BI
1 jam yang lalu
Inisiatif Keberlanjutan...
Inisiatif Keberlanjutan PGE Dukung Kelompok Usaha Perhutanan Sosial
1 jam yang lalu
Infografis
Yahya Sinwar Hilang,...
Yahya Sinwar Hilang, Israel Menduga Tewas tapi Tidak Punya Bukti
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved