Sandiaga Uno Dukung Pelaksanaan Hari Belanja Diskon Indonesia 2021

Jum'at, 09 Juli 2021 - 15:23 WIB
loading...
Sandiaga Uno Dukung...
Foto/ilustrasi/SINDOnews
A A A
JAKARTA - Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga Uno mengatakan bahwa dirinya memberi dukungan atas terselenggaranya Hari Belanja Diskon Indonesia (HBDI) 2021, terlebih dalam rangka menyambut perayaan kemerdekaan Republik Indonesia. HBDI ini bertajuk "Yuk Vaksin, Yuk Belanja, Semua Sehat!".

Baca juga:Ini Deretan Sepeda Termahal di Dunia, Ada yang Seharga Lamborghini

"Saya sudah bersama HIPPINDO dalam penyelenggaraan acara ini sejak 2017, dulu logonya berbeda-beda. 2017 batik Megamendung Cirebon, 2018 songket Palembang, 2019 batik corak kembang Pekalongan, 2020 batik corang sawunggaling Surakarta, dan tahun ini logo tenun NTT," terang Sandiaga dalam konferensi pers virtual di Jakarta, Jumat(9/7/2021).

Dia mengatakan, NTT sendiri merupakan salah satu dari lima destinasi wisata prioritas. Sandiaga berharap HBDI ini bisa menjadi kesatuan dengan program Bangga Buatan Indonesia(BBI).

"Di tengah pandemi, saya berharap HBDI, Happy Birthday Indonesia 2021 ini bisa berjalan dengan dua hal. Program vaksinasi adalah salah satu cara kita menekan Covid-19, tapi Yuk Belanja! ini penting banget karena konsumsi ini menggerakkan ekonomi dan menciptakan lapangan kerja," tambah Sandiaga.

Pemerintah juga memberikan apresiasi agar di tengah Covid-19 menghadirkan pengalaman belanja yang aman, nyaman, dan menyenangkan dengan bingkai CHSE. Dia pun berharap Indonesia bisa bangkit melawan Covid-19 bersama.

Baca juga:Kemendagri Gelar Sosialisasi Penilaian Indeks Inovasi Daerah dan Penghargaan IGA 2021

"Mari terus tebarkan optimisme dan harapan, mari terus optimistis dan berinovasi akan peluang yang ada untuk bertahan, buka lapangan kerja seluas-luasnya, dan mudah-mudahan kita bisa revive, survive, dan thrive. HBDI 2021, yes, we can do it!," pungkas Sandiaga.
(uka)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Berharap THR Jadi Pendongkrak...
Berharap THR Jadi Pendongkrak Ekonomi Nasional
Deflasi RI 0,48 Persen...
Deflasi RI 0,48 Persen di Februari 2025, BPS Ungkap Penyumbang Terbesarnya
Memacu Konsumsi Masyarakat...
Memacu Konsumsi Masyarakat saat Ramadan lewat Program Diskon Belanja
Daya Beli Masyarakat...
Daya Beli Masyarakat Tetap Kuat, BI: Tidak Turun-turun Amat
Sentil 10 Juta Orang...
Sentil 10 Juta Orang Kaya RI Doyan Belanja di Luar Negeri, Menko Airlangga: Ini Masalah
Konsumen Terlanjur Bayar...
Konsumen Terlanjur Bayar PPN 12%, Pemerintah Janji Akan Dikembalikan
Menko Airlangga: Diskon...
Menko Airlangga: Diskon Belanja Akhir Tahun Bisa Hemat Devisa Rp80 Triliun
Kelas Menengah Jantung...
Kelas Menengah Jantung Ekonomi RI, Tapi Jumlahnya Terus Turun Drastis
Jakarta Tak Lagi Ibu...
Jakarta Tak Lagi Ibu Kota Negara, Intip Rencana Pengusaha Soal Gedung Kementerian Nganggur
Rekomendasi
Film Jumbo Tayang di...
Film Jumbo Tayang di Mana? Cek Jadwal dan Lokasi Penayangannya
Meriahkan HUT ke-22...
Meriahkan HUT ke-22 Tanah Bumbu, PB POBSI Dukung Turnamen Batulicin Open 2025 Berhadiah Rp500 Juta
7 Kota dengan Suhu Terpanas...
7 Kota dengan Suhu Terpanas di Dunia yang Bikin Kulit Terasa Terpanggang
Berita Terkini
Gedung Putih: Lebih...
Gedung Putih: Lebih dari 75 Negara Coba Negosiasi Tarif dengan AS
22 menit yang lalu
Tersendat Libur Panjang,...
Tersendat Libur Panjang, 13 Juta Wajib Pajak Laporkan SPT Tahunan
2 jam yang lalu
Mandek di Rp1.904.000/Gram,...
Mandek di Rp1.904.000/Gram, Intip Rincian Harga Emas Antam per Minggu 13 April 2025
2 jam yang lalu
Uni Eropa Bakal Pakai...
Uni Eropa Bakal Pakai Segala Cara untuk Melawan Tarif AS
3 jam yang lalu
Rusia Masih Jadi Ancaman,...
Rusia Masih Jadi Ancaman, Trump Perpanjang Sanksi AS Selama 12 Bulan
4 jam yang lalu
Standard Chartered Uji...
Standard Chartered Uji Agunan Kripto dengan OKX
13 jam yang lalu
Infografis
Prabowo Bakal Ungsikan...
Prabowo Bakal Ungsikan 1.000 Warga Palestina ke Indonesia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved