Tak Bahas Pengganti Rektor UI Saat RUPSLB, Ini Penjelasan Dirut BRI

Kamis, 22 Juli 2021 - 16:49 WIB
loading...
Tak Bahas Pengganti...
Foto/ilustrasi/SINDOnews
A A A
JAKARTA - Rapat umum pemegang saham luar biasa (RUPSLB) PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk (BBRI) yang diselenggarakan hari ini tidak membahas posisi wakil komisaris utama. Padahal, Ari Kuncoro yang mengisi posisi tersebut telah mengundurkan diri dari jabatannya.

Direktur Utama BRI Sunarso mengatakan, surat pengunduran diri Ari Kuncoro baru diterima pihaknya dari Kementerian Badan Usaha Milik Negara (BUMN) pada hari ini. Surat tersebut ditujukan kepada Menteri BUMN.

Baca juga:Akademisi: Upaya BIN Canangkan Vaksinasi Door to Door Dinilai Tepat

Kemudian pada hari yang sama, Menteri BUMN menyurati BRI terkait pengunduran diri tersebut untuk selanjutnya ditindaklanjuti secara administratif sesuai ketentuan.

"Karena sesuai prosedurnya tidak memungkinkan untuk mengubah agenda RUPS dalam waktu hitungan hari, paling tidak dibutuhkan waktu 45 hari. Maka dalam agenda rapat ini hanya tunggal, satu, menyetujui rencana penerbitan penambahan modal melalui pemesanan efek terlebih dahulu," ujar Sunarso dalam video conference setelah pelaksanaan RUPSLB BRI, Kamis (22/7/2021).

Baca juga:Trik Optimalkan Aplikasi Cari Jodoh Tanpa Langganan Premium

Sebelumnya dikabarkan, Rektor Universitas Indonesia (UI) Ari Kuncoro mengundurkan diri dari posisinya sebagai wakil komisaris utama/komisaris independen BRI. Pengunduran itu dikonfirmasi oleh perseroan melalui keterbukaan informasi BEI, Kamis (22/7/2021).

Sekretaris Perusahaan BRI, Aestika Oryza Gunarto, mengatakan, Kementerian BUMN telah menerima surat pengunduran diri Ari Kuncoro dari jabatannya selaku wakil komisaris utama/komisaris independen per tanggal 21 Juli 2021.

"Sehubungan itu, perseroan akan menindaklanjuti sesuai ketentuan dan prosedur," ujarnya.
(uka)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Cerminan Kartini Masa...
Cerminan Kartini Masa Kini, Ini Mantri Perempuan BRI yang Pantang Menyerah Berdayakan Pengusaha Mikro
Helmy Yahya dan Mardigu...
Helmy Yahya dan Mardigu Wowiek Jadi Komisaris BJB, Yusuf Saadudin Dirut
Direktur Utama BRI Hery...
Direktur Utama BRI Hery Gunardi Terpilih Menjadi Ketua Umum PERBANAS
Kisah Warung Legendaris...
Kisah Warung Legendaris Bu Sum di Yogyakarta, Berkembang Bersama Pendanaan dari BRI
Catat Tanggalnya! Cum...
Catat Tanggalnya! Cum Date Dividen BBRI 10 April 2025 dan Potensi Keuntungan Rp31,4 Triliun
Ekspansi Gemilang, BRI...
Ekspansi Gemilang, BRI Antarkan UMKM Aksesoris Fashion Raih Pasar Internasional
Heboh Permadi Arya Ditunjuk...
Heboh Permadi Arya Ditunjuk Jadi Komisaris JMTO, Stafsus Menteri BUMN: Hoax!
Beda Pengakuan, JMTO...
Beda Pengakuan, JMTO Tepis Abu Janda Jadi Komisaris
BRI Dorong UMKM Kota...
BRI Dorong UMKM Kota Depok Naik Kelas Lewat Program Klasterku, Pelaku Usaha Beri Apresiasi
Rekomendasi
Mengintip Serunya Momen...
Mengintip Serunya Momen Atlet Biliar Nomor 1 Dunia Fedor Gorst di Bekasi
Waspada! Narsis Berlebihan...
Waspada! Narsis Berlebihan Bisa Jadi Tanda Gangguan Jiwa
Sidang Hasto Kristiyanto...
Sidang Hasto Kristiyanto di Pengadilan Tipikor Kembali Ricuh
Berita Terkini
Logam Tanah Jarang Jadi...
Logam Tanah Jarang Jadi Primadona, Pengembangan REE di Tanjung Ular Digenjot
23 menit yang lalu
Perusahaan Tambang Wanti-wanti...
Perusahaan Tambang Wanti-wanti AS Kekurangan Pasokan Mineral Tanah Jarang
48 menit yang lalu
Pentingnya Efisiensi...
Pentingnya Efisiensi dalam Pengiriman bagi Pebisnis Online
56 menit yang lalu
Kurangi Emisi Karbon,...
Kurangi Emisi Karbon, KAI Logistik Dorong Layanan Angkutan Barang via Kereta
1 jam yang lalu
IMF Pangkas Proyeksi...
IMF Pangkas Proyeksi Pertumbuhan Ekonomi AS Jadi 1,8%, Terparah di Antara Negara Maju
1 jam yang lalu
Lebih dari 1,2 Juta...
Lebih dari 1,2 Juta AgenBRILink Jangkau 88 Persen Wilayah Indonesia
2 jam yang lalu
Infografis
Penyebab Jerman Tak...
Penyebab Jerman Tak Siap Hadapi Perang Dunia III Melawan Rusia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved