Dolar Bergerak Mendatar di Awal Sesi Saat Yuan Jatuh

Jum'at, 29 Mei 2020 - 10:57 WIB
loading...
Dolar Bergerak Mendatar...
Nilai tukar rupiah terhadap dolar Amerika Serikat (USD) pada awal perdagangan, Jumat (29/5/2020) dibuka stabil dengan kecenderungan di bawah tekanan dari sesi sebelumnya. Foto/Dok
A A A
JAKARTA - Nilai tukar rupiah terhadap dolar Amerika Serikat (USD) pada awal perdagangan, Jumat (29/5/2020) dibuka stabil dengan kecenderungan di bawah tekanan dari sesi sebelumnya. Penguatan dolar terbatas saat fokus para pelaku pasar bergeser ke respons Presiden AS Donald Trump terhadap bagia hukum keamanan nasional China untuk Hong Kong.

Menurut kurs referensi Jakarta Interbank Spot Dollar Rate (Jisdor) BI, rupiah pagi ini dibuka merangkak naik menjadi Rp14.733 per USD. Level tersebut memperlihatkan perlawanan mata uang Garuda dibandingkan kemarin yang bertengger di Rp14.769/USD.

Berdasarkan data SINDOnews bersumber dari Limas menunjukkan rupiah masih berkutat di level Rp14.771/USD. Raihan itu menunjukkan rupiah tidak lebih baik dari sebelumnya.

Posisi rupiah melihat data Bloomberg, pada perdagangan spot exchange tergelincir ke level Rp14.725 per USD bila dibandingkan sebelumnya pada posisi Rp14.715/USD. Rupiah hari ini bergerak di kisaran Rp14.655 hingga Rp14.726/USD.

Menurut daya Yahoofinance, pagi ini rupiah bertengger di level Rp14.764/USD atau merosot dari sesi sebelumnya. Rupiah terlihat tidak berdaya saat kemarin juga menyusut.

Di sisi lain, saat dolar bergerak terbatas sementara Yuan jatuh pada perdagangan onshore dan tetap dekat rekor terendah dalam perdagangan offshore saat pasar berubah gugup sebelum pernyataan Trump yang mempertegang hubungan antara Washington dan Beijing.

Dolar berdiri pada level 1,1083 per Euro di Asia pada hari Jumat, dekat dengan posisi terendah sejak 30 Maret. The greenback sedikit berubah pada posisi 107,43 versus Yen Jepang.
(akr)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Menguat Tipis, Rupiah...
Menguat Tipis, Rupiah Ditutup ke Rp16.833 per Dolar AS Sore Ini
Rupiah Melemah ke Rp16.826...
Rupiah Melemah ke Rp16.826 per Dolar AS, Masih Dipicu Tarif Impor Trump
Trump Melunak Soal Tarif,...
Trump Melunak Soal Tarif, Kurs Rupiah Balik Menguat usai Hampir Ambruk ke Rp17 Ribu
Nilai Tukar Rupiah Menuju...
Nilai Tukar Rupiah Menuju Rp17.000, Intip Dampak dan Mitigasinya
Gara-gara Tarif Trump,...
Gara-gara Tarif Trump, Rupiah Ambruk Nyaris Tembus Rp17.000 per Dolar AS
Dihantui Tarif AS, Rupiah...
Dihantui Tarif AS, Rupiah Terancam Tembus Rp17.000 - IHSG Rontok
Rupiah Ambruk hingga...
Rupiah Ambruk hingga Sentuh Rp16.622, BI Sebut Beda Cerita dengan Krismon 1998
Kurs Rupiah Ambruk ke...
Kurs Rupiah Ambruk ke Rp16.622/USD, Respons Airlangga Biasa Aja
Rupiah Hari Ini Ditutup...
Rupiah Hari Ini Ditutup Makin Parah Jadi Rp16.611/USD
Rekomendasi
Pemerintah Gaza Peringatkan...
Pemerintah Gaza Peringatkan Kematian Massal Segera akibat Blokade Israel
Eks Timnas Indonesia...
Eks Timnas Indonesia Apresiasi PB POBSI Usai Datangkan Fedor Gorst: Semoga Lahir Atlet Kelas Dunia
4 Kata Ini Ternyata...
4 Kata Ini Ternyata Sudah Masuk KBBI, Ada Akamsi dan Doksing
Berita Terkini
Menteri Keuangan AS...
Menteri Keuangan AS Bertemu Menko Airlangga Mendorong Proses Negosiasi Tarif
23 menit yang lalu
Perang Dagang dan Penurunan...
Perang Dagang dan Penurunan Pendapatan Minyak Bikin Menkeu Rusia Was-was
1 jam yang lalu
Ingin Punya Rumah Terganjal...
Ingin Punya Rumah Terganjal SLIK, Menteri Ara Ajak Pengembang, Bank, dan OJK, Diskusi
1 jam yang lalu
Rapor Bursa Sepekan:...
Rapor Bursa Sepekan: IHSG Naik 3,74 Persen, Market Cap Tumbuh Rp441 Triliun
2 jam yang lalu
Intip Cara Hemat Belanja...
Intip Cara Hemat Belanja Online di Tengah Ekonomi Menantang
11 jam yang lalu
Teknologi AI Dorong...
Teknologi AI Dorong Pengembangan Industri Pertambangan
12 jam yang lalu
Infografis
Melawan Donald Trump,...
Melawan Donald Trump, 7 Kampus Elite AS Kehilangan Dana Miliaran Dolar
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved