5 Bank Terbesar di Dunia, China Punya Aset Paling Jumbo

Sabtu, 08 Januari 2022 - 17:00 WIB
loading...
5 Bank Terbesar di Dunia,...
Bank of China memiliki aset paling besar di dunia. FOTO/REUTERS
A A A
JAKARTA - Sejumlah bank terkaya di dunia peringkat tertinggi diduduki China disusul Amerika Serikat (AS). China berhasil mengalahkan AS sebagai bank terkaya di dunia.

Perbankan sebagai salah satu bisnis tertua dan paling menguntungkan di dunia. Dari yang kecil dan bersifat lokal hingga raksasa dengan cakupan global, bank saat ini telah menjadi kebutuhan sehar-hari.

Tak heran jika bank-bank terbesar dunia memiliki nilai aset yang mencengangkan, mencapai triliunan dolar AS (USD). Berikut ini adalah daftar bank terkaya di dunia berdasarkan total asetnya, menurut fxssi.com pada oktober 2021:

1. JP Morgan Chase
JPMorgan Chase merupakan salah satu bank paling terkenal di Amerika Serikat. Perusahaan Bank ini berdiri pada tahun 2000 yang merupakan gabungan dari beberapa bank.



JP Morgan Chase memiliki kantor pusata yang terletak di Manhattan, New York City dengan dipimpin oleh CEO Jamie Dimon. Bank ini merupakan salah satu dari perusahaan investasi terbaik di dunia.

Saat ini, aset yang dimiliki JP Morgan Chase bernilai total USD3.246 miliar dan kapitalisasi pasar lebih dari USD423 miliar, yang juga membuatnya salah satu dari Bank terkaya di dunia.

2. Bank of China ltd
Bank of China adalah salah satu dari bank tertua dan terpercaya di China. Bank of China berdiri pada tahun 1912 dan masih memimpin dalam sektor perbankan nasional.

Lebih dari 70% perusahaan merupakan milik pemerintah China dan bank ini memiliki kantor di lebih dari 20 negara. Bank ini sekarang juga melayani klien internasional, dengan cabang luar negeri di New York, Paris, Lisbon, Montreal, dan Karachi.

Menurut data, aset yang dimiliki bank ini hampir mencapai USD3.627 miliar dengan kapitalisasi pasarnya mencapai senilai USD108 miliar.
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1768 seconds (0.1#10.140)