Investasi Hulu Migas Sepanjang 2021 Merayap Capai Rp152 Triliun

Senin, 17 Januari 2022 - 17:08 WIB
loading...
A A A
Dalam konferensi pers tersebut juga disampaikan bahwa di tahun 2021, bagian negara (government take) dari total revenue mencapai USD 14 miliar atau sekitar Rp 203 triliun. Jumlah tersebut meningkat sekitar 61 persen dibanding tahun 2020 saat bagian negara mencapai USD 8,7 miliar.

Pihaknya memberikan apresiasi kepada semua pekerja hulu migas atas capaian ini. Meskipun tahun 2021 Indonesia masih dibayang-bayangi suasana pandemi Covid-19, sektor ini tetap bisa memberikan kontribusi signifikan bagi negara.

"Ini menegaskan betapa pentingnya industri hulu migas bagi perekonomian nasional dan sumber penerimaan negara untuk mendukung pemulihan perekonomian nasional dan penanggulangan pandemi Covid-19," pungkas Dwi.

(akr)
Halaman :
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.2273 seconds (0.1#10.140)