Bali United Selangkah Lagi Juara, Intip Pergerakan Saham BOLA

Jum'at, 25 Maret 2022 - 11:56 WIB
loading...
Bali United Selangkah...
Ilustrasi Foto/Dok MPI/Faisal Rahman
A A A
JAKARTA - Klub sepak bola Bali United akan menjalani laga penentu untuk mengunci juara Liga 1 2021/2022 saat menghadapi Persebaya Surabaya pada Jumat (25/3/2022) malam.

Sebagai pemuncak klasemen, peluang Serdatu Tridatu mendapat ancaman dari Persib Bandung yang tertinggal lima poin di bawah.

Untuk diketahui, Bali United merupakan klub olahraga yang berada di bawah naungan perusahaan tercatat PT Bali Bintang Sejahtera Tbk (BOLA).

Mengintip kinerja sahamnya di bursa, BOLA tercatat masih mencatatkan tren positif dengan kenaikan sepekan mencapai 7,24%. Hingga Jumat (25/3/2022) pukul 10:43 WIB, BOLA tumbuh 1,28% di Rp474.



BOLA mampu merangsek ke level tertinggi hingga Rp645, dan terjungkal ke level terendahnya di Rp412 sepanjang tahun 2022.

Secara year-to-date, total 637,2 juta lembar saham BOLA ditransaksikan senilai Rp308,5 miliar, dengan net-buy investor asing mencapai Rp1,07 miliar.

BOLA baru saja melaporkan nilai hasil penawaran umum bersih sebesar Rp337.76 miliar. Dari angka tersebut, perseroan merealisasikan penggunaan dana sebesar Rp229,79 miliar untuk empat segmen utama.

Pertama unit fasilitas sebesar Rp11,00 miliar, kemudian bisnis Rp10,62 miliar, unit sporting Rp3,90 miliar, suntikan ke entitas anak Rp153,49 miliar, hingga modal kerja Rp50,76 miliar. Sehingga BOLA masih mengantongi sisa dana penawaran umum sebesar Rp107,97 miliar.

Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
10 Saham Paling Boncos...
10 Saham Paling Boncos dalam Sepekan 21-25 April 2025, Intip Daftarnya
Daftar Lengkap 10 Saham...
Daftar Lengkap 10 Saham Paling Cuan Pekan Ini: Ada Emiten Melesat 115 Persen
TBS Energi Bagikan Dividen...
TBS Energi Bagikan Dividen Rp168 Miliar, Tunjuk Dewan Komisaris Baru
Prabowo: Kalau Pangan...
Prabowo: Kalau Pangan Aman, Nggak Usah Takut Saham Naik Turun
Dharma Polimetal Tebar...
Dharma Polimetal Tebar Dividen Rp202 Miliar, Setara 35% dari Laba Bersih
MDLN Pangkas Beban Utang...
MDLN Pangkas Beban Utang Obligasi Luar Negeri Rp1,7 T melalui Buyback and Exchange Offer
Medela Potentia Resmi...
Medela Potentia Resmi Melantai di Bursa, Himpun Dana Rp685 Miliar
Dibalik Anjloknya Bursa,...
Dibalik Anjloknya Bursa, Ada Saham Valuasi Murah dan Royal Bagi-bagi Dividen
Punya Modal Kuat Buat...
Punya Modal Kuat Buat Ekspansi, LUCY Siapkan Strategi di 2025
Rekomendasi
3 Kasus Penembakan Paling...
3 Kasus Penembakan Paling Berdarah di Kashmir, Terbaru Bikin India-Pakistan di Ambang Perang
Sinopsis Sinetron GOBER...
Sinopsis Sinetron 'GOBER Parijs Van Java' Eps 1: Kehidupan Baru Tisna di Bandung
Yuke Bassist Dewa 19...
Yuke Bassist Dewa 19 Diduga Tabrak Anak Kecil hingga Tak Sadarkan Diri
Berita Terkini
MNC Asset Management...
MNC Asset Management dan Universitas Binawan Teken MoU Endowment Fund Dukung Beasiswa
46 menit yang lalu
Efek Tarif AS, Sejumlah...
Efek Tarif AS, Sejumlah Pabrik di China Mulai Stop Produksi
1 jam yang lalu
BNI Cetak Laba Bersih...
BNI Cetak Laba Bersih Rp5,4 T di Awal 2025, Kredit dan Tabungan Tumbuh Solid
1 jam yang lalu
PCP Raih Standar Internasional...
PCP Raih Standar Internasional Tertinggi Keselamatan dan Kesehatan Kerja
2 jam yang lalu
Pertagas Jalin Kerja...
Pertagas Jalin Kerja Sama Pembangunan Infrastruktur Gas ke Polytama
2 jam yang lalu
15 Negara Bakal Dapat...
15 Negara Bakal Dapat Negosiasi Istimewa dari AS, Bagaimana Indonesia?
2 jam yang lalu
Infografis
Penyerang Bali United...
Penyerang Bali United Masih Pimpin Daftar Top Skor Liga 1
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved