Aprindo Sebut Sektor Ritel Butuh Waktu 3 Tahun untuk Healing

Selasa, 05 April 2022 - 13:22 WIB
loading...
Aprindo Sebut Sektor...
Pengunjung mal dan pusat perbelanjaan masih belum seperti sebelum pandemi. Foto/Antara
A A A
JAKARTA - Wakil Ketua Asosiasi Pengusaha Ritel Indonesia ( Aprindo ) Fernando Repi mengatakan saat ini sektor ritel belum bisa dikatakan pulih, meskipun sudah dilakukan pelonggaran aktivitas masyarakat.



Menurutnya sektor ritel memerlukan waktu sekitar 2 sampai 3 tahun untuk baru bisa recovery pasca-pandemi covid 19. Itu pun memerlukan dukungan pemerintah berupa relaksasi kepada sektor ritel.

"Perjalanan menuju akhir tahun ini kita optimistis bisa kembali pulih perlahan, tentu dengan dukungan masyarakat dan pemerintah," ujar Fernando dalam Market Review IDXChanel, Selasa (5/4/2022).

Fernando menyebut dengan adanya kenaikan sejumlah tarif yang bersamaan dengan Lebaran dikhawatirkan justru dapat menggangu pertumbuhan dari sektor ritel. Kenaikan itu mulai dari tarif tol, tarif PPN, dan gas LPG.



Menurut Fernando semua kenaikan itu dapat menurunkan daya beli masyarakat. Padahal menurutnya saat ini momentum kebangkitan sektor ritel pasca-tertekan pandemi.

"Kita berharap di Q2 ini bisa lebih baik di tengah adanya pelonggaran PPKM. Hari besar keagamaan nasional ini bisa mendorong," kata Fernando.

Untuk mengejar target di tengah kenaikan berbagai tarif, Fernando menyebut, akan menjalin kerja sama dan menempuh berbagai upaya.



"Kita perdalam lagi kolaborasi dengan partner, kita mencari kembali strategi yang tepat bagiamana menjaga konsumsi masyarakat di tengah bulan Ramadhan dan Lebaran, agar tetap terjaga target yang ditetapkan," pungkasnya.
(uka)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
9 Restoran dan Peritel...
9 Restoran dan Peritel di AS Bangkrut, 15 Ribu Toko Bakal Tutup
Raksasa Ritel Asal AS...
Raksasa Ritel Asal AS di Ambang Kebangkrutan, Ratusan Toko Terancam Tutup
Memacu Konsumsi Masyarakat...
Memacu Konsumsi Masyarakat saat Ramadan lewat Program Diskon Belanja
AI Diproyeksikan Dorong...
AI Diproyeksikan Dorong Transformasi di Sektor Ritel dan Konsumen
Pengusaha Diberi Waktu...
Pengusaha Diberi Waktu 3 Bulan untuk Sesuaikan Sistem Tarif PPN
Alfamart Tutup Ratusan...
Alfamart Tutup Ratusan Gerai Tahun Ini, Harga Sewa Jadi Biang Keroknya
Pengusaha Ritel Bicara...
Pengusaha Ritel Bicara Soal Efisiensi Saat UMP Naik 6,5% di 2025, Bakal Ada PHK?
Picu Kerugian Ekonomi...
Picu Kerugian Ekonomi Rp551 T, Intip Urgensi Penanganan Susut dan Sisa Pangan di RI
Awan Mendung Industri...
Awan Mendung Industri Ritel ? 13 Gerai Matahari Bakal Tutup di 2024
Rekomendasi
Suparman Reborn 4: Motor...
Suparman Reborn 4: Motor Suparman Dicuri Nanda dan Gojim
Harga dan Spesifikasi...
Harga dan Spesifikasi HP dan Tablet Murah Rp1 Jutaan Redmi A5 dan Redmi Pad SE 8.7
Oknum Anggota TNI AL...
Oknum Anggota TNI AL Pelaku Pembunuhan Wartawati di Banjarbaru Kalsel Ditangkap
Berita Terkini
Cetak Laba Bersih Rp582...
Cetak Laba Bersih Rp582 M di 2024, MPMX Komit Tumbuh Berkelanjutan
1 jam yang lalu
Menakar Penyebab Wajib...
Menakar Penyebab Wajib Pajak Kerap Ragu Lapor SPT
1 jam yang lalu
Serapan Gabah Dihentikan,...
Serapan Gabah Dihentikan, Mentan Amran Copot Kepala Bulog Nganjuk
1 jam yang lalu
Peran Surveyor Indonesia...
Peran Surveyor Indonesia Menjaga Keselamatan dan Konektivitas Mudik 2025
2 jam yang lalu
Sinyal Kuat AS Cabut...
Sinyal Kuat AS Cabut Sanksi Rusia demi Hidupkan Ekspor Biji-bijian Laut Hitam
2 jam yang lalu
OJK Anugerahkan BSI...
OJK Anugerahkan BSI 3 Penghargaan GERAK Syariah Award
2 jam yang lalu
Infografis
Waktu Paling Tepat untuk...
Waktu Paling Tepat untuk Minum Kopi saat Puasa Ramadan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved