Siap-siap Bunda, Harga Daging Sapi Disebut Bisa Tembus Rp200.000 per Kg

Selasa, 19 April 2022 - 10:22 WIB
loading...
Siap-siap Bunda, Harga...
Jaringan Pemotongan dan Pedagang Daging Indonesia (Jappdi) memperkirakan, harga daging sapi diproyeksikan akan terus mengalami kenaikan hingga Idulfitri 2022, backan bisa mencapai Rp200.000 per kilogram. Foto/Dok
A A A
JAKARTA - Ketua Jaringan Pemotongan dan Pedagang Daging Indonesia (Jappdi) Asnawi mengatakan, harga daging sapi diproyeksikan akan terus mengalami kenaikan hingga Idulfitri 2022. Untuk itu masyarakat dihimbau untuk tidak kaget jika menemukan harga daging sapi dipasaran di atas Rp 130.000 per kilogram (kg).

"Harga daging sapi diproyeksikan bisa terus naik hingga Lebaran nanti. Sulit jika masyarakat cari daging sapi di bawah Rp 130.000/kg," ujar Asnawi kepada MNC Portal Indonesia, Selasa (19/4/2022).



Lanjutnya dia menerangkan, saat ini harga daging sapi di setiap pasar beragam, mulai dari Rp130.000 per kilogram hingga ada yang tembus Rp 180.000 per kilogram.

"Sekarang kalau ada pedagang jual di harga Rp150.000 per kilogram, itu wajar. Modal mereka aja sudah Rp148.000-an. Masa mau jual di bawah itu, rugi dong," ungkap Asnawi.



Menurutnya, naiknya harga daging sapi di dalam negeri jelang Idulfitri nanti tergantung seberapa banyak ketersediaan sapi hidup siap potong. Bahkan kata Asnawi, lima hari sebelum lebaran, harganya bisa meroket mencapai Rp200.000 per kilogram.

"Apakah saat lebaran nanti harganya bisa lebih mahal dari Rp180.000, ya itu bisa saja, tapi tergantung ketersediaannya cukup banyak atau tidak," jelasnya.

(akr)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Pascalebaran, Harga...
Pascalebaran, Harga Beras, Bawang, Cabai, hingga Daging Mulai Turun
Mentan Amran: Operasi...
Mentan Amran: Operasi Pasar Pangan Murah AgriPost Stabilkan Harga Pangan
Update Harga Pangan...
Update Harga Pangan Minggu 9 Maret 2025, Bawang, Cabai dan Beras Masih Naik
Operasi Pasar di Palembang,...
Operasi Pasar di Palembang, Mentan Amran: Kami Mohon Sekali Lagi, Jangan Menjual di Atas HET
Harga Pangan Awal Ramadan,...
Harga Pangan Awal Ramadan, Mentan: Harga Beras Turun, Cabai Naik
Sidak ke Pasar Cipinang,...
Sidak ke Pasar Cipinang, Mentan Amran: Tak Ada Alasan Harga Pangan Naik, Produksi Berlimpah
Harga Pangan Makin Mahal...
Harga Pangan Makin Mahal Jelang Ramadan: Cabai, Minyak dan Beras Meroket
Harga Pangan Jelang...
Harga Pangan Jelang Ramadan: Bawang, Cabai, dan Minyak Kompak Naik
Mentan Amran: Pengusaha...
Mentan Amran: Pengusaha Jual Harga Pangan di Atas HET Bakal Disegel
Rekomendasi
Hari Bumi Sedunia, Pramono...
Hari Bumi Sedunia, Pramono Ajak Warga Matikan Lampu Satu Jam Malam Nanti
Survei, Menag Nasaruddin...
Survei, Menag Nasaruddin Umar Dinilai Terbaik
Sinopsis Sinetron Terbelenggu...
Sinopsis Sinetron 'Terbelenggu Rindu' Eps 221: Usaha Amira dan Biru Dapatkan Sample DNA Arkana
Berita Terkini
Pemprov DKI Potong Pajak...
Pemprov DKI Potong Pajak Pembelian BBM 5%, Harga Bensin Bisa Turun?
8 menit yang lalu
ISEI Dorong Hilirisasi...
ISEI Dorong Hilirisasi Perikanan Lewat Investasi dan Penguatan Rantai Pasok
43 menit yang lalu
Bos Perusahaan AS Ramai-ramai...
Bos Perusahaan AS Ramai-ramai Teriak Soal Dampak Tarif Trump
2 jam yang lalu
Uji Publik Program Perintis...
Uji Publik Program Perintis Berdaya demi Memperkuat Kemandirian Ekonomi
3 jam yang lalu
Harta 50 Miliarder Korea...
Harta 50 Miliarder Korea Melorot Jadi Rp1.646 T Gegara Darurat Militer dan Tarif AS
4 jam yang lalu
BULOG Jatim Serap Hasil...
BULOG Jatim Serap Hasil Panen Hingga 300 Ribu Ton Setara Beras
5 jam yang lalu
Infografis
Siap-siap, Nunggak Bayar...
Siap-siap, Nunggak Bayar Pajak Tak Bisa Urus SIM hingga Paspor
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved