Perkenalkan Hunian Berkonsep Baru Aparthouse dengan Status Sertifikat Hak Milik

Sabtu, 28 Mei 2022 - 10:45 WIB
loading...
Perkenalkan Hunian Berkonsep...
Sebagai solusi atas keinginan pencari properti yang ingin mendapatkan tempat tinggal nyaman dengan lokasi strategis, hadirlah sebuah hunian berkonsep baru, yakni apartment house (aparthouse). Foto/Dok
A A A
JAKARTA - Sebagai solusi atas keinginan pencari properti yang ingin mendapatkan tempat tinggal nyaman dengan lokasi strategis, hadirlah sebuah hunian berkonsep baru , yakni apartment house (aparthouse). Konsep aparthouse menggabungkan rumah tapak dengan nuansa apartemen , serta status kepemilikan sertifikat hak milik (SHM).



Dengan penawaran lokasi strategis, aparthouse jadi hunian yang sangat ideal untuk masyarakat yang menginginkan gaya hidup urban yang modern dan serba praktis.

KVP Bina Propertindo sebagai pengembang terkemuka di Tanah Air, mempersembahkan masterpiece baru di kawasan prima Jakarta Selatan, Sembawang Aparthouse at TB Simatupang. Dengan menggandeng 99 Group Indonesia bersama tim PASTI (Platform Advertising and Sales Team Integration), Aparthouse Sembawang telah resmi diperkenalkan.

“Inovasi apartemen low-rise yang dipadukan dengan konsep rumah tapak oleh Aparthouse Sembawang ini berpotensi menjadi tren baru yang banyak diminati pada masa mendatang. 99 Group siap membantu untuk memaksimalkan aktivitas pemasaran untuk lebih mengenalkan produk istimewa ini ke pasar yang lebih luas," ujar CEO 99 Group Indonesia, Wasudewan.

Perkenalkan Hunian Berkonsep Baru Aparthouse dengan Status Sertifikat Hak Milik


Konsep Aparthouse Pertama di Indonesia dengan Spesifikasi Premium

Sembawang Aparthouse menawarkan hunian dengan konsep baru untuk kalangan muda saat ini. Para penghuni Sembawang Aparthouse dapat merasakan kepraktisan tinggal di apartemen yang berlokasi strategis di tengah kota, sekaligus kehangatan rumah tapak.

Penghuni juga tidak perlu khawatir akan lahan parkir, karena 1 carport pribadi melengkapi setiap unit Aparthouse Sembawang. Selain itu, ada fasilitas keamanan dan lainnya penunjang gaya hidup sehat dan berkelas.

Lokasi Sembawang Aparthouse TB Simatupang juga dekat ke berbagai distrik bisnis, perkantoran, gerbang tol, stasiun dan sarana publik lainnya. Dengan lokasi prima, aktivitas para penghuni dapat berjalan dengan lancar tanpa khawatir harus memakan waktu lama untuk menuju ke area komersial atau tempat strategis lain.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Dukung Program 3 Juta...
Dukung Program 3 Juta Rumah, Ciputra Group Ikutan Bangun Hunian Subsidi
Podomoro Park Bandung...
Podomoro Park Bandung Perkuat Ekosistem Bisnis melalui Kemitraan Strategis
Laba Bersih BSBK Tahun...
Laba Bersih BSBK Tahun 2024 Meroket 782,82%, Intip Kinerja Lengkapnya
Diskon PPN Sampai Rp220...
Diskon PPN Sampai Rp220 Juta, Segera Miliki One East Penthouse & Residences
Inovasi Jadi Kunci Lippo...
Inovasi Jadi Kunci Lippo Karawaci Penuhi Kebutuhan Pelanggan
Industri Properti 2025...
Industri Properti 2025 Diprediksi Cerah, LPKR Genjot Pembangunan Proyek Baru
Lippo Untuk Indonesia...
Lippo Untuk Indonesia PASTI Berkomitmen Mendukung Agenda Keberlanjutan Indonesia
Booming! Student House...
Booming! Student House Sold Out Disambut Antusias Investor
Menilik Tren Properti...
Menilik Tren Properti Baru 2025, Cikarang Jadi Magnet Milenial
Rekomendasi
Hasil Timnas Indonesia...
Hasil Timnas Indonesia U-17 vs Korea Selatan U-17: Mierza Buang Peluang Emas, Babak Pertama 0-0
10 Negara yang Kena...
10 Negara yang Kena Tarif Impor Trump Terbesar, Mayoritas Negara-negara Asia
Susunan Pemain Timnas...
Susunan Pemain Timnas Indonesia U-17 vs Korea Selatan U-17: Matthew Baker Starter!
Berita Terkini
Sebut Batas Umur Jadi...
Sebut Batas Umur Jadi Penghambat Pencari Kerja, Wamenaker Minta Dihapus!
31 menit yang lalu
Atur Waktu Balik Jakarta,...
Atur Waktu Balik Jakarta, Diskon 20% Tarif Tol Kalikangkung-Cikampek Sampai 10 April 2025
1 jam yang lalu
PLN IP Berhasil Penuhi...
PLN IP Berhasil Penuhi Kebutuhan Listrik Malam Takbir dan Idulfitri
2 jam yang lalu
Perkuat Branding lewat...
Perkuat Branding lewat Kemasan, Custoom.in Bantu UMKM Naik Kelas
2 jam yang lalu
Industri Tekstil: Harus...
Industri Tekstil: Harus Pintar-pintar Menyikapi Tarif Impor AS
3 jam yang lalu
Wajib Tahu, Ini Cara...
Wajib Tahu, Ini Cara Hitung dan Bayar Pajak Kendaraan di Jakarta
5 jam yang lalu
Infografis
Lawan AS, Desak Eropa...
Lawan AS, Desak Eropa Ganti Jet Tempur Siluman F-35 dengan Rafale
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved