Ekspor RI Bulan Mei Melandai di Semua Sektor, Nilainya USD21,5 Miliar

Rabu, 15 Juni 2022 - 13:50 WIB
loading...
Ekspor RI Bulan Mei...
Ilustrasi foto/pexels/tom fisk
A A A
JAKARTA - Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat ekspor Indonesia pada bulan Mei 2022 senilai USD21,51 miliar atau terkontraksi 21,29% dibandingkan bulan sebelumnya.

Deputi Bidang Statistik Distribusi dan Jasa BPS Setianto mengatakan, jika dibandingkan pada periode yang sama tahun lalu, nilai ekspor sejatinya naik 27%.

"Beberapa komoditas ini masih mengalami peningkatan harga, misalnya minyak mentah, CPO, isu pembatasan ekspor," ujar Setianto dalam konferensi pers, Rabu (15/6/2022).



Menurut dia, sejumlah negara masih melakukan pembatasan ekspor yang berpengaruh terhadap pasokan global. Misalnya, di Ukraina terdapat pembatasan ekspor unggas, telur, minyak bunga matahari, dan daging sapi.

Di Rusia, ada pembatasan ekspor gandum, mesin, gula, barley, pupuk dan pupuk nitrogen. Lalu di China ada larangan ekspor pupuk.



Demikian pula dengan India yang melarang ekspor gandum dan Indonesia yang pernah melarang ekspor CPO dan turunannya.

Jika dilihat dari sektornya, hampir seluruh sektor ekspor mengalami penurunan ekspor. Sektor pertanian, kehutanan dan perikanan turun 25,92% menjadi USD0,29 miliar, lalu industri pengolahan turun 25,93% menjadi USD14,14 miliar dan pertambangan turun 12,92% menjadi USD5,58 miliar. "Satu sektor mengalami peningkatan yaitu migas sebesar USD1,5 miliar, naik 4,38%," jelas dia.
(ind)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
58 Bulan Beruntun, Neraca...
58 Bulan Beruntun, Neraca Dagang RI Kembali Cetak Surplus per Februari 2025
Ekspor Indonesia Naik...
Ekspor Indonesia Naik 2,5% di Februari 2025, Nilainya USD21,98 Miliar
5.000 Ton Baja Lapis...
5.000 Ton Baja Lapis Asal RI Dikirim Langsung ke AS
Deflasi RI 0,48 Persen...
Deflasi RI 0,48 Persen di Februari 2025, BPS Ungkap Penyumbang Terbesarnya
Gunakan HBA, ESDM Pastikan...
Gunakan HBA, ESDM Pastikan Harga Batu Bara Ekspor Lebih Stabil
Hadapi Perang Dagang,...
Hadapi Perang Dagang, Prabowo Minta Perluas Pasar Ekspor Selain AS
Ekspor Mebel dan Kerajinan...
Ekspor Mebel dan Kerajinan Ditargetkan Capai Rp98 Triliun di 2030
Balas AS, Trump Respons...
Balas AS, Trump Respons Rencana Eropa Blokir Impor Bahan Makanan
57 Bulan Beruntun, Neraca...
57 Bulan Beruntun, Neraca Dagang RI Surplus USD3,45 Miliar per Januari 2025
Rekomendasi
KPK Sita Deposito Rp70...
KPK Sita Deposito Rp70 Miliar saat Penggeledahan Kasus BJB, Ridwan Kamil: Bukan Milik Kami
Respons Hukuman Mati...
Respons Hukuman Mati Koruptor, Pakar Hukum Henry: Harus Dibarengi Perbaikan Sistem
Perjuangan Mat Solar...
Perjuangan Mat Solar Hak Ganti Rugi Tanah Rp3,3 Miliar, Belum Diterima hingga Akhir Hayat
Berita Terkini
Prabowo Bakal ke Rusia...
Prabowo Bakal ke Rusia Bulan Juni, Bahas Perjanjian Dagang
6 menit yang lalu
Komitmen PLN Icon Plus...
Komitmen PLN Icon Plus dalam Mewujudkan Eco Industrial Park
19 menit yang lalu
Kebutuhan BBM dan LPG...
Kebutuhan BBM dan LPG Tinggi, Satgas Ramadan dan Idulfitri Pertamina Memudahkan
45 menit yang lalu
TBS Energi Tuntaskan...
TBS Energi Tuntaskan Divestasi PLTU Batu Bara di Minahasa Utara
1 jam yang lalu
Sri Mulyani: Saya di...
Sri Mulyani: Saya di Sini, Berdiri dan Tidak Mundur
1 jam yang lalu
Makin Suram, OECD Pangkas...
Makin Suram, OECD Pangkas Proyeksi Ekonomi Indonesia Jadi 4,9% di 2025
1 jam yang lalu
Infografis
Turki Bantu Ekspor 15.000...
Turki Bantu Ekspor 15.000 Ton Telur saat Flu Burung Merebak di AS
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved