Sepekan Investor Asing Lego Rp1,7 Triliun, 4 Bank Besar Jadi Korban

Minggu, 17 Juli 2022 - 11:01 WIB
loading...
A A A
5. PT Sumber Alfaria Trijaya Tbk (AMRT) mencapai Rp51,4 miliar. AMRT koreksi 2,11% di Rp1.860.



Net Foreign Sell:

1. PT Bank Rakyat Indonesia Tbk (BBRI) senilai Rp495,6 miliar. BBRI tertekan 2,14% di Rp4.110.

2. PT Bank Central Asia Tbk (BBCA) sebesar Rp408,9 miliar. BBCA koreksi 2,10% di Rp7.000.

3. PT Bank Mandiri Tbk (BMRI) sebanyak Rp295,5 miliar. BMRI anjlok 4,01% di Rp7.175.

4. PT Bank Negara Indonesia Tbk (BBNI) sejumlah Rp193,9 miliar. BBNI terkapar 4,28% di Rp7.275.

5. PT Aneka Tambang Tbk (ANTM) mencapai Rp135,5 miliar. ANTM jatuh 10,20% di Rp1.540.
(ind)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1949 seconds (0.1#10.140)