Perdana, Mobil Listrik Roda 3 Seharga Rp60 Juta Mengaspal di RI

Jum'at, 12 Agustus 2022 - 15:15 WIB
loading...
A A A
“Inovasi baru berupa air conditioner dan solar panel pada kendaraan listrik roda tiga juga menjadi salah satu senjata Juara Bike demi menyasar pasar baru dan bahkan bisa menciptakan pasar baru,” kata Reagan.

Mobil listrik ini juga memiliki harga yang jauh di bawah mobil konvensional pada umumnya. Oleh karena itu, kata Reagan, Selis Bromo sangat cocok untuk pengendara yang ingin beralih ke mobil, dengan budget yang lebih terjangkau oleh masyarakat luas.

"Selis Bromo adalah kendaraan listrik yang lebih hemat penggunaannya dibanding dengan BBM. Bahkan, mobil listrik roda tiga Selis Bromo memiliki harga yang jauh lebih murah dari mobil Listrik, yaitu di Rp 60 juta," kata dia.



Juara Bike merupakan anak usaha Gaya Abadi Sempurna, perusahaan yang sahamnya tercatat di Bursa Efek Indonesia (BEI) dengan kode saham SLIS. Mengacu laporan keuangan SLIS 2021, penjualan sepeda listrik (e-bike) Selis mencapai 20.605 unit, motor listrik (e-motor) 3.886 unit, dan sepeda anak-anak (kids bicycle) 55.814 unit.

Berdasarkan survei yang dilakukan pihak ketiga, merek Selis yang diproduksi Juara Bike, kini menempati posisi terdepan dalam kategori kendaraan listrik, sehingga perseroan meyakini jumlah pelanggan akan terus naik dan berdampak pada pertumbuhan penjualan dan laba.

Sebagai informasi, per kuartal I 2022, induk Juara Bike, Gaya Abadi Sempurna, meraih penjualan naik 3,35% menjadi Rp 108,30 miliar dari kuartal I 2021 senilai Rp 104,79 miliar. Laba bersih pun mencapai Rp 6,83 miliar, naik 6,4% dari sebelumnya Rp 6,42 miliar.

(nng)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Vietnam Bakal Bangun...
Vietnam Bakal Bangun Pabrik Mobil Listrik di Indonesia, Rosan: Mereka Sangat Serius
Dukung Ekspansi Mobil...
Dukung Ekspansi Mobil Listrik, BNI Jalin Kerja Sama dengan Geely
Siap-siap, Mobil Listrik...
Siap-siap, Mobil Listrik Bakal Menjamur Dipakai Mudik Lebaran 2025
Berapa Token Listrik...
Berapa Token Listrik yang Dibutuhkan untuk Charge Mobil Listrik Sebulan?
PT TKDN, IBC dan Sinoron...
PT TKDN, IBC dan Sinoron Kolaborasi Percepat Ekosistem EV di Indonesia
Aismoli dan Korsel Perkuat...
Aismoli dan Korsel Perkuat Ekosistem Motor Listrik di Indonesia
Moren Gandeng 1.600...
Moren Gandeng 1.600 Mitra Perluas Bisnis Rental Mobil Listrik
Bukti Mobil Listrik...
Bukti Mobil Listrik Kian Digemari, Transaksi SPKLU PLN Naik 4,2 Kali Lipat
Capai Netralitas Karbon,...
Capai Netralitas Karbon, Masyarakat Diajak Tekan Emisi Gas Buang
Rekomendasi
Jokowi Tanggapi Politikus...
Jokowi Tanggapi Politikus PDIP Deddy Sitorus: Saya Ngalah Terus Lho, tapi Ada Batasnya
MNC Sekuritas dan BRI-MI...
MNC Sekuritas dan BRI-MI Gelar Edukasi Pasar Modal Syariah di Politeknik Negeri Jakarta
Saksikan Malam Ini 30...
Saksikan Malam Ini 30 Menit Bersama Kabinet Merah Putih Pendekar HAM dari Tanah Papua Spesial Bersama Ayaa Nufus dan Menteri HAM Natalius Pigai, Hanya di iNews
Berita Terkini
Haji Isam Masuk Jajaran...
Haji Isam Masuk Jajaran Pengurus Kadin Indonesia, Isi Jabatan Penting Ini
20 menit yang lalu
Kadin Indonesia Kukuhkan...
Kadin Indonesia Kukuhkan Jajaran Pengurus Masa Bakti 2024-2029
1 jam yang lalu
Alfamart, WINGS Group,...
Alfamart, WINGS Group, dan Bank Aladin Bagikan 54.000 Paket Berbuka Lewat Program Warteg Gratis
2 jam yang lalu
Perusahaan Prancis Investasi...
Perusahaan Prancis Investasi di Indonesia, Bidik Infrastruktur Ketenagalistrikan
3 jam yang lalu
Diskon PPN Sampai Rp220...
Diskon PPN Sampai Rp220 Juta, Segera Miliki One East Penthouse & Residences
4 jam yang lalu
Sentuh Rekor Baru, Harga...
Sentuh Rekor Baru, Harga Emas Antam Naik Rp28.000 Tembus Rp1,724 Juta per Gram
4 jam yang lalu
Infografis
4 Jenis Mobil yang Dikenai...
4 Jenis Mobil yang Dikenai Pungutan PPN 12% di 2025
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved