Jalankan Hilirisasi Tambang, CLM Komitmen Terapkan Good Mining Practice

Jum'at, 19 Agustus 2022 - 13:30 WIB
loading...
Jalankan Hilirisasi...
Direktur Utama PT CLM Helmut Hermawan (kanan). FOTO/Istimewa
A A A
JAKARTA - PT. Citra Lampia Mandiri (CLM) berkolaborasi dengan PT. Indo Nickel Industri (PT. INI) membangun fasilitas pengolahan dan pemurnian (smelter) di dekat wilayah tambang di Luwu Timur, Sulawesi Selatan. Hal tersebut guna mendukung program hilirisasi yang dijalankan pemerintah.

"Hal ini selaras dengan program pemerintah dalam meningkatkan kualitas ekspor hasil tambang," kata Direktur Utama CLM Helmut Hermawan melalui pernyataannya, Jumat (19/8/2022).



Menurut dia dalam membangun industri tambang tersebut diterapkan kegiatan pertambangan dengan baik dan benar (good mining practice). Di antaranya, keselamatan dan kesehatan kerja (K3) pertambangan, keselamatan operasi pertambangan, pengelolaan dan pemantauan lingkungan pertambangan, termasuk reklamasi dan pascatambang.

Di sisi lain, guna mneingkatkan kinerja, pihaknya melakukan integrasi rantai pasokan nikel untuk memastikan keandalan dan efisiensi serta membangun hubungan yang kuat dengan rekan bisnis dan mengedepankan keterlibatan sekitar area tambang.

Tak hanya itu, Helmut juga menjaga etika pertambangan dengan tetap melestarikan lingkungan dan melaksanakan program sosial di sekitar wilayah tambang. "Kami fokus mendukung kompetensi karyawan, pemberdayaan masyarakat lokal, serta berkomitmen dalam menjaga lingkungan," kata dia.



Sebagai informasi, dood mining practice bukan semata-mata menata tambang menjadi rapi, melainkan juga mengedepankan keselamatan dan kesehatan kerja (K3), keselamatan operasi (KO) dan lingkungan, serta sustainable mining dengan melakukan konservasi terhadap sumber daya pertambangan.
(nng)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Laba Bersih NICL Melambung...
Laba Bersih NICL Melambung Tinggi di Tengah Amblesnya Harga Nikel
Peneliti Ungkap Peran...
Peneliti Ungkap Peran Bahlil dalam Keberhasilan Pembangunan Precious Metal Refinery di Gresik
Resmikan Pabrik Emas...
Resmikan Pabrik Emas Freeport, Prabowo Ceritakan Makna Angka 08 dalam Hidupnya
Prabowo Resmikan Smelter...
Prabowo Resmikan Smelter Emas Freeport Senilai Rp10 Triliun di Gresik
Arsari Group Sangkal...
Arsari Group Sangkal Hashim Jabat Preskom di PT TMS
Wamenkop: Setelah Minerba,...
Wamenkop: Setelah Minerba, Koperasi Bisa Kelola Tambang Minyak dan Gas
Ceria Group Buktikan...
Ceria Group Buktikan Jadi Pioner Perusahaan Nikel 100% Dana Dalam Negeri
3 Negara dengan Smelter...
3 Negara dengan Smelter Terbesar di Dunia untuk Tembaga dan Nikel
Smelter Nikel Gunakan...
Smelter Nikel Gunakan Energi Bersih Segera Beroperasi di Kolaka
Rekomendasi
Prabowo Buka Suara Penggelapan...
Prabowo Buka Suara Penggelapan Dana MBG: Pasti Diurus, Uang Rakyat Kita Jaga
Iran Siap Buat Program...
Iran Siap Buat Program Nuklirnya Lebih Transparan dengan Imbalan Pencabutan Sanksi
Alasan Jokowi Hanya...
Alasan Jokowi Hanya Tunjukkan Ijazah ke Wartawan: Ingin Melindungi Rakyat
Berita Terkini
Rayakan Hari Bumi 2025,...
Rayakan Hari Bumi 2025, Alfamart Tanam 20.000 Mangrove di Pesisir Semarang
4 jam yang lalu
Raup Rp180 Juta per...
Raup Rp180 Juta per Bulan, Azlina Jadi Inspirasi Perempuan UMKM
4 jam yang lalu
Motori Transisi Energi,...
Motori Transisi Energi, PLN EPI Pamer Keunggulan di Ajang GHES
5 jam yang lalu
Sasar Kalangan Profesional,...
Sasar Kalangan Profesional, Edukasi Crypto Goes to Office
5 jam yang lalu
Seluruh Pekerja di Ekosistem...
Seluruh Pekerja di Ekosistem MBG Dilindungi BPJS Ketenagakerjaan
5 jam yang lalu
Trump Bakal Kenakan...
Trump Bakal Kenakan Tarif Impor Panel Surya 3.521% dari 4 Negara Asia Tenggara
5 jam yang lalu
Infografis
Kocak! Trump Terapkan...
Kocak! Trump Terapkan Tarif di Kepulauan Tak Dihuni Manusia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved