Mengintip 5 Perusahaan Kapal Tanker Minyak Mentah Terbesar

Selasa, 13 September 2022 - 00:46 WIB
loading...
A A A
Go public pada tahun 2010, Scorpio Tankers yakni perusahaan pelayaran yang berbasis di Monako. Scorpio Tankers menyediakan transportasi laut produk minyak bumi di seluruh dunia. Perusahaan beroperasi melalui empat segmen yang mewakili berbagai jenis kapal. Perusahaan ini mengoperasikan lebih dari 100 kapal.

4. Frontline Ltd. (FRO)

Pendapatan (TTM): USD772 juta
Laba Bersih (TTM): -USD8.9 juta
Kapitalisasi Pasar: USD2.7 miliar
Bursa: Bursa Efek New York

Frontline adalah perusahaan pelayaran internasional yang berbasis di Bermuda yang memiliki dan mengoperasikan kapal tanker minyak dan produk. Perusahaan juga menyediakan transportasi minyak mentah dan produk minyak di laut. Frontline dibuat melalui serangkaian restrukturisasi besar, merger, dan akuisisi dalam dekade terakhir.

5. DHT Holdings Inc (DHT)

Pendapatan (TTM): USD319 juta
Laba Bersih (TTM): -USD31.5 juta
Kapitalisasi Pasar: USD1.3 miliar
Bursa: Bursa Efek New York

DHT dikenal sebagai perusahaan tanker minyak mentah independen yang berbasis di Bermuda yang menyediakan layanan transportasi untuk perusahaan minyak. Perusahaan ini mengoperasikan armada kapal tanker minyak mentah melalui perusahaan manajemen terintegrasi yang berlokasi di Monako, Singapura, dan Norwegia.

(akr)
Halaman :
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1666 seconds (0.1#10.140)