PPKM Dicabut, Luhut Minta Masyarakat Waspadai Varian Baru Covid-19

Senin, 09 Januari 2023 - 15:19 WIB
loading...
PPKM Dicabut, Luhut...
Masyarat diminta tetap menerapkan protokol kesehatan meski PPKM dicabut. Foto/Dok
A A A
JAKARTA - Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Bisar Pandjaitan meminta seluruh masyarakat untuk tetap mematuhi protokol kesehatan, meskipun pemberlakuan pembatasan kegiatan masyarakat ( PPKM ) sudah dicabut. Luhut mengatakan bahwa protokol kesehatan guna mengantisipasi adanya varian baru Covid serta kondisi belum dinyatakannya sebagai endemi.



"Tapi kita harus waspada, bisa saja varian baru datang. Oleh karena itu kewaspadaan itu jangan pernah hilang. PPKM dihentikan presiden, tapi kita belum masuk endemi," kata Luhut saat memberikan sambutan di Ibadah Syukur Awal Tahun Kantor Pusat Huria Kristen Batak Protestan (HKBP) yang dipantau secara virtual, Senin (9/1/2023).

Luhut menjelaskan bahwa pemerintah berani mengambil langkah untuk mencabut PPKM dikarenakan kondisi imunitas masyarakat sudah pada tingkat yang tinggi. Dia juga menjelaskan bahwa langkah yang diambil pemerintah bukanlah asal-asal, melainkan sudah diambil dari proses pemetaan terhadap kekebalan tubuh masyarakat.



"Kenapa Presiden berani memutuskan untuk mencabut PPKM? Kami sarankan Presiden sudah bisa resmi mencabut karena kekebalan antibodi kita sudah 98,5% dan itu hasil tes saintifik. Itu bukan soal keberanian," jelasnya.

(uka)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Progres Pembangunan...
Progres Pembangunan Pelabuhan Patimban Tembus 78,9%, Menhub Target Rampung Oktober 2025
Perusahaan AS Tetap...
Perusahaan AS Tetap Ekspansi di Tengah Kebijakan Efisiensi Pemerintah
Perluas Layanan Pembiayaan,...
Perluas Layanan Pembiayaan, SIF Perluas Jangkauan hingga Makassar
Kolaborasi Perusahaan...
Kolaborasi Perusahaan Asuransi Ini dan Perbankan Hadirkan Perlindungan Unik
21 Ribu Karyawan Intel...
21 Ribu Karyawan Intel Bakal Kena PHK, Apa Masalahnya?
IHSG Hari Ini Berakhir...
IHSG Hari Ini Berakhir Perkasa di Level 6.678, Nilai Transaksi Tembus Rp10,05 T
Tarik Ulur Kenaikan...
Tarik Ulur Kenaikan Iuran BPJS Kesehatan, Begini Kabar Terbarunya
Deretan Gedung Pendidikan...
Deretan Gedung Pendidikan Garapan Waskita, Lengkap dengan Nilai Proyeknya
Genjot Transformasi...
Genjot Transformasi Digital, Anak Usaha Raksasa Telekomunikasi Jerman Perluas Pasar di RI
Rekomendasi
VfL Bochum vs Union...
VfL Bochum vs Union Berlin Dilanjutkan Pertandingan W Bremen vs St Pauli, Live di iNews!
Bunda Iffet Siapkan...
Bunda Iffet Siapkan 100 Seragam Putih untuk Slank sebelum Meninggal
Pemilik Tesla Ganti...
Pemilik Tesla Ganti Merek Mobilnya untuk Menghindari Vandalisme
Berita Terkini
IHSG Berpotensi Menguat...
IHSG Berpotensi Menguat Pekan Depan, Investor Pantau Data Inflasi dan Ekonomi AS
56 menit yang lalu
Urban Market Baru Hidupkan...
Urban Market Baru Hidupkan Ruang Publik di Kawasan Paramount Petals Tangerang
1 jam yang lalu
Bank Mandiri Salurkan...
Bank Mandiri Salurkan KUR Rp12,8 Triliun hingga Maret 2025
1 jam yang lalu
32 Perjalanan Whoosh...
32 Perjalanan Whoosh Terganggu Imbas Layangan Putus
2 jam yang lalu
BNI Pimpin Kredit Sindikasi...
BNI Pimpin Kredit Sindikasi Rp1,84 Triliun Bangun Pabrik Mobil Listrik VinFast di Subang
3 jam yang lalu
Sukses di Cianjur, Model...
Sukses di Cianjur, Model Kewirausahaan Kementan Dilirik Delegasi Internasional
5 jam yang lalu
Infografis
Penyebab Kasus Covid-19...
Penyebab Kasus Covid-19 di Singapura dan Malaysia Melonjak
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved