Rachmat Gobel Mengaku Belum Kenal Tom Lembong
A
A
A
JAKARTA - Mantan menteri perdagangan (Mendag) RI Rachmat Gobel mengaku belum mengenal sosok Tom Lembong atau Thomas Lembong, yang menggantikan posisinya.
Dalam acara perkenalan Tom Lembong sebagai menteri perdagangan yang baru, Rachmat menjelaskan, baru bertemu pada hari ini.
"Belum tahu (Tom Lembong), kan baru mau kenalan di acara ini," ujarnya di Pasar Induk Kramat Jati, Jakarta, Selasa (18/8/2015).
Kendati demikian, bos Panasonic Gobel Indonesia tersebut menyatakan, mungkin pernah tidak sengaja bertemu dengan Mendag Tom Lembong di suatu tempat, namun tidak sadar.
"Mungkin pernah bertemu sebelumnya tapi tidak begitu ngeh. Mungkin pernah di satu event di Kamar Dagang Industri (Kadin)," pungkasnya.
Sekadar informasi, Presiden Joko Widodo (Jokowi) pada Rabu (21/8/2015) melakukan perombakan (resuffle) pada Kabinet Kerja. Salah satu yang mengalami perombakan adalah Kementerian Perdagangan, di mana Menteri Perdagangan (Mendag) saat itu, Rachmat Gobel diganti Thomas Lembong.
Tom Lembang, seorang pengusaha muda kelahiran 1971, yang menjabat sebagai CEO dan Managing Partner perusahaan ekuitas swasta terkemuka yang didirikannya, Quvat Capital.
(Baca: Bongkar Pasang Menteri Ekonomi Jilid I)Bongkar Pasang Menteri Ekonomi Jilid I
source: http://ekbis.sindonews.com/read/1032700/33/bongkar-pasang-menteri-ekonomi-jilid-i-1439460920/1Bongkar Pasang Menteri Ekonomi Jilid I
source: http://ekbis.sindonews.com/read/1032700/33/bongkar-pasang-menteri-ekonomi-jilid-i-1439460920/1Bongkar Pasang Menteri Ekonomi Jilid I
source: http://ekbis.sindonews.com/read/1032700/33/bongkar-pasang-menteri-ekonomi-jilid-i-1439460920/1
Dalam acara perkenalan Tom Lembong sebagai menteri perdagangan yang baru, Rachmat menjelaskan, baru bertemu pada hari ini.
"Belum tahu (Tom Lembong), kan baru mau kenalan di acara ini," ujarnya di Pasar Induk Kramat Jati, Jakarta, Selasa (18/8/2015).
Kendati demikian, bos Panasonic Gobel Indonesia tersebut menyatakan, mungkin pernah tidak sengaja bertemu dengan Mendag Tom Lembong di suatu tempat, namun tidak sadar.
"Mungkin pernah bertemu sebelumnya tapi tidak begitu ngeh. Mungkin pernah di satu event di Kamar Dagang Industri (Kadin)," pungkasnya.
Sekadar informasi, Presiden Joko Widodo (Jokowi) pada Rabu (21/8/2015) melakukan perombakan (resuffle) pada Kabinet Kerja. Salah satu yang mengalami perombakan adalah Kementerian Perdagangan, di mana Menteri Perdagangan (Mendag) saat itu, Rachmat Gobel diganti Thomas Lembong.
Tom Lembang, seorang pengusaha muda kelahiran 1971, yang menjabat sebagai CEO dan Managing Partner perusahaan ekuitas swasta terkemuka yang didirikannya, Quvat Capital.
(Baca: Bongkar Pasang Menteri Ekonomi Jilid I)Bongkar Pasang Menteri Ekonomi Jilid I
source: http://ekbis.sindonews.com/read/1032700/33/bongkar-pasang-menteri-ekonomi-jilid-i-1439460920/1Bongkar Pasang Menteri Ekonomi Jilid I
source: http://ekbis.sindonews.com/read/1032700/33/bongkar-pasang-menteri-ekonomi-jilid-i-1439460920/1Bongkar Pasang Menteri Ekonomi Jilid I
source: http://ekbis.sindonews.com/read/1032700/33/bongkar-pasang-menteri-ekonomi-jilid-i-1439460920/1
(rna)