Banggar DPR: BPK Tak Bisa Audit BI soal Rupiah

Selasa, 25 Agustus 2015 - 11:05 WIB
Banggar DPR: BPK Tak...
Banggar DPR: BPK Tak Bisa Audit BI soal Rupiah
A A A
JAKARTA - Ketua Badan Anggaran (Banggar) DPR RI Ahmadi Noor Supit mengatakan, Badan Pemerinksa Keuangan (BPK) tidak bisa begitu saja mengaudit Bank Indonesia (BI) terkait pelemahan rupiah. (Baca: Rupiah Tembus Rp14.000/USD, DPR Minta BPK Audit BI).

Menurutnya, hal tersebut dikarenakan BI sebagai lembaga tinggi keuangan negara yang independen. "Enggak bisa dong main audit begitu saja, BI kan sifatnya independen. Atas dasar apa diaudit BPK memangnya," kata Supit di kompleks Gedung DPR, Jakarta, Selasa (25/8/2015).

Ketua DPR Setya Novanto kemarin mengatakan, akan meminta BPK melakukan audit tertentu kepada BI untuk menelusuri penyebab melemahnya nilai tukar rupiah hingga tembus Rp14.000/USD.

Setya juga akan meminta Komisi XI DPR segera memanggil BPK untuk segera melakukan audit tertentu terhadap BI terkait pelemahan rupiah.

"Dengan keadannya demikian, kalau sampai dolar mencapai Rp14.000/USD lebih, saya rasa sudah saatnya Komisi XI mengundang BPK untuk mengadakan audit dengan tujuan tertentu terhadap Bank Indonesia," ujar Setya.

Baca:

USD Jatuh, Rupiah Dibuka Tetap Loyo

Rupiah Makin Kritis, Ini Komentar Chatib Basri
(izz)
Berita Terkait
Rupiah Ditutup Melemah...
Rupiah Ditutup Melemah ke Level Rp15.526
Bikin Gaduh Karena Keliru...
Bikin Gaduh Karena Keliru Tampilkan Kurs Rupiah, Pengamat: Google Harus Tanggung Jawab!
Google Keliru Tampilkan...
Google Keliru Tampilkan Kurs Rupiah, Pengamat: Timbulkan Kegaduhan!
Wacana Lama Hidup Lagi,...
Wacana Lama Hidup Lagi, Ini Dua Sisi Pentingnya Redenominasi Rupiah
Nilai Tukar Rupiah Melemah
Nilai Tukar Rupiah Melemah
Rupiah di Awal Pekan...
Rupiah di Awal Pekan Berakhir Tak Berdaya ke Level Rp15.519/USD
Berita Terkini
Cek SPPT PBB Online...
Cek SPPT PBB Online di Jakarta Makin Mudah, Begini Caranya
47 menit yang lalu
Kekayaan La Nyalla Mattalitti,...
Kekayaan La Nyalla Mattalitti, Segini yang Dilaporkan ke KPK
1 jam yang lalu
Harga Emas Antam Masih...
Harga Emas Antam Masih di Rp1.965.000 per Gram, Ini Rinciannya
2 jam yang lalu
China Respons Tarif...
China Respons Tarif 245% Trump: Kami Tidak Takut Perang
3 jam yang lalu
China Aktifkan Reaktor...
China Aktifkan Reaktor Thorium, Energi Nuklir Bersih Pertama di Dunia
4 jam yang lalu
Perang Dagang Menggila,...
Perang Dagang Menggila, Trump Targetkan Kapal-kapal China usai Beijing Boikot LNG AS
5 jam yang lalu
Infografis
Kapasitas Pembangkit...
Kapasitas Pembangkit Listrik Panas Bumi Indonesia Bisa Salip AS
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved