Akibat Paceklik Target Simpedes BRI Jateng Direvisi

Minggu, 26 Oktober 2014 - 23:25 WIB
Akibat Paceklik Target...
Akibat Paceklik Target Simpedes BRI Jateng Direvisi
A A A
SEMARANG - Bank BRI Kantor Wilayah Semarang, Jawa Tengah merevisi target simpedes akibat kondisi masyarakat khususnya petani ditimpa paceklik, serta likuiditas BI yang cukup ketat.

Meski demikian, mereka optimis target capaian Simpedes sebesar Rp1,5 triliun dapat direalisasikan, meski sampai September lalu baru membukukan dana sekitar Rp700 Miliar.

Kepala Kanwil BRI Wilayah Semarang, Ahmad Chairul Ghanie mengakui, target tersebut lebih kecil dibandingkan capaian tahun sebelumnya, yakni sebesar Rp1,7 triliun.

“Untuk mencapai target sebesar Rp1,5 miliar tidaklah mudah, namun dengan sisa waktu tiga bulan kami optimis target bisa dipenuhi,” tegasnya, Minggu (26/10/2014).

Dia menuturkan untuk menggenjot perolehan dana dari Simpedes pihaknya terus merangsang masyarakat dengan berbagai hadiah, di antaranya adalah hadiah langsung, panen bulanan simpedes, dan undian simpedes.
(dmd)
Berita Terkait
Presiden Jokowi Apresiasi...
Presiden Jokowi Apresiasi Peran BRI dalam Pengembangan UMKM Indonesia
BRI Berhasil Salurkan...
BRI Berhasil Salurkan Pinjaman Dana Pemerintah Rp136,7 Triliun
BRI Beri Tips Bertransaksi...
BRI Beri Tips Bertransaksi Aman Saat Lebaran
Investor Ritel Saham...
Investor Ritel Saham BRI Melesat Enam Kali Lipat Dalam Dua Tahun
BRI Hadirkan Virtual...
BRI Hadirkan Virtual Coaching Bagi Pelaku UMKM di Seluruh Indonesia
85% Kantor BRI Telah...
85% Kantor BRI Telah Beroperasi dengan Protokol The New Normal
Berita Terkini
BNI Pimpin Kredit Sindikasi...
BNI Pimpin Kredit Sindikasi Rp1,84 Triliun Bangun Pabrik Mobil Listrik VinFast di Subang
35 menit yang lalu
Sukses di Cianjur, Model...
Sukses di Cianjur, Model Kewirausahaan Kementan Dilirik Delegasi Internasional
1 jam yang lalu
United Tractors Tanggapi...
United Tractors Tanggapi Serius Soal Banjir Produk Alat Berat dari China
2 jam yang lalu
Gubernur Lemhannas Sebut...
Gubernur Lemhannas Sebut Tarif Trump Momentum Perkuat Ketahanan Ekonomi
3 jam yang lalu
Rhenald Kasali Mundur...
Rhenald Kasali Mundur dari Komut Pos Indonesia, Ini Sosok Penggantinya
4 jam yang lalu
Minggu Mager, Harga...
Minggu Mager, Harga Emas Antam Tetap di Rp1.965.000 per Gram
5 jam yang lalu
Infografis
Apple Kehilangan USD300...
Apple Kehilangan USD300 Miliar Akibat Tarif Trump
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved