Tarif Tol Trans Sumatera Tahun 2023, Ini Daftar Lengkapnya

Kamis, 20 April 2023 - 09:57 WIB
Tarif Terbanggi Besar-Pematang Panggang-Kayu Agung Rp170.500

Tarif Bakauheni-Terbanggi Besar Rp118.500

Jika kita melihat rincian tarif tol di atas, terdapat perbedaan tarif antar ruas tol. Hal ini disesuaikan dengan kondisi jalan yang dilalui dan jarak tempuh.

Pada momen Lebaran 2023 kali ini, beberapa ruas jalan tol di Trans Sumatera memberikan diskon bagi penggunanya. Tercatat ruas Bakauheni-Terbanggi Besar memberikan diskon sebesar 20% untuk semua golongan kendaraan yang menggunakan tol-nya di periode 16-18 April dan 26-28 April 2023.

Selain itu, ruas tol Kayuagung-Palembang juga memberikan diskon sebesar 20% untuk semua golongan kendaraan yang melintas pada periode 16-18 April dan 27-29 April 2023.

Untuk diketahui, sepanjang Lebaran 2023 terdapat beberapa ruas tol di Trans Sumatera yang mulai beroperasi secara fungsional dan tanpa tarif, di antaranya :

Sigli-Banda Aceh Seksi 5 dan 6 sepanjang 13 kilometer

Binjai-Langsa Seksi 2 sepanjang 7,2 kilometer

Kuala Tanjung-Tebing Tinggi-Prapat Seksi 1 dan 2 serta 3 dan 4 sepanjang 28,5 kilometer

Indralaya-Prabumulih sepanjang 63,5 kilometer.
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More