Delapan BUMN yang Terima PMN 2023-2024, Sektor Konstruksi Paling Gede
Kamis, 21 September 2023 - 14:05 WIB
8. Indonesia Re
PT Reasuransi Indonesia Utama (Persero) atau Indonesia Re membutuhkan suntikan PMN Rp 1 triliun untuk tahun 2024 melalui cadangan investasi. Sebelumnya perusahaan reasuransi milik negara itu telah mengajukan PMN tunai sejak 2022 sebesar Rp3 triliun, namun turun menjadi Rp1 triliun
(uka)
tulis komentar anda