Hanya 3 Hari Transaksi, RNTH Bursa Pekan Ini Tembus Rp17,12 Triliun

Sabtu, 16 Maret 2024 - 13:30 WIB
Rata-rata Nilai Transaksi Harian (RNTH) selama 3 hari perdagangan di bursa pekan ini mencapai Rp17,12 triliun. FOTO/Ilustrasi
JAKARTA - Perdagangan di bursa pada pekan ini yang hanya berlangsung selama tiga hari mencatatkan Rata-Rata Nilai Transaksi Harian (RNTH) mencapai Rp17,12 triliun. Sementara, Indeks Harga Saham Gabungan ( IHSG ) mengalami tekanan 0,73% ke 7.328,05.

Berdasarkan data dari Bursa Efek Indonesia (BEI), perdagangan selama pekan ini mencatatkan 6 fakta sebagai berikut:

1. IHSG

IHSG mengalami koreksi 0,27% dalam sepekan, melemah ke level 7.328,05, dari penutupan pekan sebelumnya di 7.381,90.





2. Rata-Rata Nilai Transaksi Harian (RNTH)

Kenaikan tertinggi pekan ini terjadi pada rata-rata nilai transaksi harian sebesar 63,45% menjadi Rp17,12 triliun dari Rp10,47 triliun pada penutupan pekan yang lalu.

3. Rata-Rata Frekuensi Harian

Peningkatan juga diikuti oleh rata-rata frekuensi transaksi selama sepekan, yaitu sebesar 2,07% menjadi 1.233 ribu kali transaksi dari 1.208 ribu kali transaksi pada pekan lalu.
Halaman :
tulis komentar anda
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More