10 Miliarder Teratas Dunia Kehilangan Rp713 Triliun Hanya dalam Satu Hari

Senin, 12 Agustus 2024 - 12:54 WIB
Di luar perusahaan perangkat lunaknya Microsoft, Gates telah mendiversifikasi kekayaannya melalui berbagai investasi, termasuk saham di perusahaan pembuangan limbah Republic Services dan produsen mesin pertanian Deere & Co.

9. Sergey Brin

Kekayaan bersih: USD127.2 miliar

Kerugian satu hari: USD5,5 miliar ↓

Sumber kekayaan: Google

Bersamaan dengan penurunan Alphabet, Brin, salah satu pendiri dan anggota dewan perusahaan, melihat kekayaannya turun sebesar USD5,5 miliar menjadi USD127,2 miliar.

Brin ikut mendirikan Google dengan Page pada tahun 1998 saat belajar ilmu komputer di Universitas Stanford. Perusahaan ini go public pada tahun 2004, dan di tahun 2015, direorganisasi dan mulai diperdagangkan dengan nama Alphabet.

10. Steve Ballmer

Kekayaan bersih: USD118.5 miliar

Kerugian satu hari: USD3 miliar ↓

Sumber kekayaan: Microsoft

Halaman :
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More