Miliarder Swiss Waswas Dibayangi Pajak Orang Super Kaya

Jum'at, 30 Agustus 2024 - 13:11 WIB
Di sisi lain Rochat mengatakan, usulan pajak orang super kaya itu membuat banyak orang bertanya-tanya apakah mereka harus mengambil "tindakan darurat", yang menurutnya bisa berarti "pindah dari Swiss".

"Sejak Juni tahun ini dan melalui setiap pertemuan klien yang kami lakukan dan terkadang klien asing, inisiatif JUSO adalah topik utama yang menarik untuk mereka bicarakan," tambahnya.

Kemakmuran ekonomi Swiss, menurut Rochat, tidak selalu terletak pada perusahaan-perusahaan besar yang terdaftar, akan tetapi dengan bisnis kecil dan menengah (KMU) yang mengekspor ke seluruh dunia.

"Inisiatif ini secara harfiah adalah bom nuklir di dalam struktur ... KMU dengan kualitas terbaik yang kami miliki di Swiss, dan risikonya adalah pemiliknya pergi."
(akr)
Halaman :
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More