Memasuki Usia 48 Tahun, Asuransi Jasindo Perkuat Produk dan SDM

Rabu, 02 Juni 2021 - 18:36 WIB
“Dengan hadirnya bentuk pelayanan mobil sehat tersebut, diharapkan pelayanan kesehatan khususnya untuk Lansia, ibu hamil, anak-anak dan balita dapat dilakukan hingga ke pelosok daerah,” tuturnya.



Sarana Mobil Sehat Asuransi Jasindo ini mempunyai fasilitas sebagai tempat periksa, alat kesehatan, serta fasilitas pendukung untuk penyuluhan kesehatan. Terdapat juga tenaga kesehatan yang akan mendukung operasional mobil sehat seperti, dokter, bidan, dan paramedis yang tersebar di seluruh Indonesia.

Di tahun pertama, tahun Juni 2021 sampai Juni 2022, Mobil Sehat Asuransi Jasindo ini akan memulai perjalannnya ke beberapa provinsi seperti Banten, Jawa Barat, Jawa Tengah, dan Jawa Timur.

“Adapun bentuk kegiatan pemeriksaaan dan pengobatan kesehatan tahun pertama meliputi pemeriksaan dan pengobatan kesehatan umum untuk lansia, program penanganan stunting untuk balita dan orangtua, penyuluhan kesehatan untuk lansia, penyuluhan stunting untuk orangtua balita, dan penyuluhan vaksin dalam rangka pencegahan Covid-19,” tutup Didit.
(akr)
Halaman :
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More