Welcome Multiple Waves Economy

Sabtu, 03 Juli 2021 - 10:57 WIB
Ilustrasi/Ist
JAKARTA - Studi Harvard menyimpulkan "intermittent social distancing" or "intermittent lockdown" adalah strategi paling efektif penanganan pandemi guna merespons gelombang kasus Covid-19 yang datang berulang-ulang.

Sekarang kita memasuki gelombang kedua, berikutnya ketiga, keempat, dst, hingga akhirnya tercipta herd immunity.

Selamat datang “Multiple Waves Economy”.





Sebuah ekonomi baru dimana mobilitas pelaku ekonomi dan akitivitas perekonomian mengalami "buka-tutup" sebagai respons terhadap gelombang demi gelombang (multiple waves) lonjakan kasus Covid-19.

Ekonomi baru ini bakal ditandai empat hal sebagai berikut:

#1. Sustained RECESSIONS

Serangan Multiple Waves secara terus-menerus dan bertubi-tubi menyebabkan pemulihan ekonomi terus terpatahkan dan tak kunjung terwujud. Dampaknya: resesi berkepanjangan.

Contohnya sekarang. Dengan datangnya vaksin, optimisme pemulihan ekonomi muncul di awal tahun 2021. Namun begitu second wave menghempas saat ini, maka harapan pemulihan pun ambyar berkeping-keping.
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More