Kasus Covid Melandai, Jadi Sentimen Positif Emiten Properti

Senin, 13 September 2021 - 08:55 WIB


Sentimen positif lainnya, yaitu insentif Pajak Pertambahan Nilai (PPN) Ditanggung Pemerintah (DTP) untuk pembelian rumah tapak dan unit rumah susun. Direktur Keuangan PP Properti Deni Budiman memperkirakan penjualan properti naik sekitar 2-4% secara tahunan pada semester I/2021.

Deni menilai dampak tersebut kurang signifikan lantaran insentif tersebut baru diterbitkan Maret 2021. “Untuk sampai akhir tahun, kami masih optimistis insentif PPN (dapat memberikan dampak yang lebih signifikan terhadap penjualan) unit ready stock,” katanya.

Deni berharap pertumbuhan penjualan yang terjadi pada semester I/2021 dapat berlanjut ke paruh kedua 2021.
(dar)
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More