MNC Investama Mengumumkan Kolaborasi Layanan Cloud dengan AWS

Senin, 27 September 2021 - 11:08 WIB
"MNC Group memanfaatkan portfolio layanan cloud AWS untuk mengubah bisnis media dan layanan keuangan, menjawab perilaku dan ekspektasi pelanggan yang berubah-ubah dengan cepat. Investasi kami yang berkesinambungan bagi Indonesia dan AWS Asia Pacific (Jakarta) Region yang baru akan mempercepat transformasi digital dan mendorong berkembangnya pelaku usaha lokal serta seluruh negeri," kata dia.



Berikut perkembangan inovasi digitalisasi MotionBanking:

27 Mei 2021 – Memperoleh Ijin Digital Onboarding

MNC Bank memperoleh ijin digital onboarding dari Otoritas Jasa Keuangan (OJK), memungkinkan nasabah baru untuk membuka rekening secara digital tanpa perlu mengunjungi kantor fisik.

3 Juni 2021 – Launching MotionBanking

Memperkenalkan MotionBanking Digital Ecosystem yang mengimplementasikan Open API System, memungkinkannya untuk terhubung dengan ekosistem pihak eksternal.

29 Juni 2021 – Kemitraan Strategis dengan Atome dan Kredit Pintar

Mengembangkan pinjaman digital dengan Kredit Pintar, produk “buy now pay later” melalui Atome, penilaian kredit berbasis AI, dan menanggung pinjaman digital berisiko lebih rendah.

7 Juli 2021 – Kemitraan Strategis dengan Jasamarga Related Business
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More