Erick Thohir: Transformasi BUMN Tidak Bisa Lepas dari Fungsi Hukum BUMN

Minggu, 25 September 2022 - 14:38 WIB
BUMN Legal Summit 2022 ini telah didahului oleh serangkaian acara Road to BUMN Legal Summit 2022, yaitu dua webinar mahasiswa, lomba karya tulis hukum untuk mahasiswa, dan dua webinar insan hukum BUMN. Webinar mahasiswa bertemakan “Legal Future Career in State Owned Enterprise” diselenggarakan pada tanggal 10 dan 16 Agustus 2022, yang dihadiri lebih dari 500 mahasiswa dari berbagai PTN di Indonesia.

Lomba karya tulis hukum diikuti oleh 52 peserta dan telah terpilih 3 penulis terbaik. Sedangkan dua webinar untuk insan hukum BUMN bertemakan “Strategic & Common Issues in State Owned Enterprise” diselenggarakan pada tanggal 31 Agustus dan 7 September 2022, yang dihadiri lebih dari 800 insan hukum BUMN.
(akr)
Halaman :
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More