Garuda Indonesia Gugat Balik 2 Lessor Pesawat, Ini Tujuannya
Rabu, 04 Januari 2023 - 23:25 WIB
“Komitmen ini yang terus kami jaga dengan memastikan perlindungan pemenuhan kewajiban perusahaan terhadap kreditur dapat terlaksana dengan optimal,” imbuh dia.
Dia menambahkan, keputusan menempuh upaya hukum ini merupakan komitmen persetoan untuk melindungi kepentingan yang lebih luas terhadap kepastian landasan hukum yang solid bagi seluruh kreditur dan mitra usaha.
“Harapan kami upaya hukum ini dapat semakin menegakan posisi hukum kami terhadap komitmen Garuda untuk bertransformasi menjadi entitas bisnis yang dapat memberikan nilai optimal terhadap ekosistem usahanya,” pungkasnya.
Dia menambahkan, keputusan menempuh upaya hukum ini merupakan komitmen persetoan untuk melindungi kepentingan yang lebih luas terhadap kepastian landasan hukum yang solid bagi seluruh kreditur dan mitra usaha.
“Harapan kami upaya hukum ini dapat semakin menegakan posisi hukum kami terhadap komitmen Garuda untuk bertransformasi menjadi entitas bisnis yang dapat memberikan nilai optimal terhadap ekosistem usahanya,” pungkasnya.
(ind)
tulis komentar anda