Daftar Harga BBM Pertamina Hari Ini di Semua Provinsi, Ada yang Turun Lagi?

Senin, 03 April 2023 - 07:40 WIB
loading...
Daftar Harga BBM Pertamina...
Harga BBM nonsubsidi Pertamina resmi turun sejak Sabtu (1/4/2023). Ilustrasi foto/MPI/Mushaful Imam
A A A
JAKARTA - Harga BBM Pertamina resmi turun sejak Sabtu (1/4) lalu. Namun, PT Pertamina (Persero) hanya menurunkan BBM nonsubsidi jenis Pertamax Turbo, Dexlite, dan Pertamina Dex.

Mengutip laman resmi Pertamina, harga Pertamax Turbo di beberapa provinsi mengalami penurunan dari sebelumnya Rp15.100 per liter menjadi Rp15.000.

Kemudian Dexlite juga turun dari sebelumnya Rp14.950 per liter menjadi Rp14.250 per liter. Sedangkan Pertamina Dex turun dari Rp15.850 menjadi Rp15.400 per liter.

Adapun Pertamax tidak mengalami perubahan, di mana harganya dibanderol mulai darj Rp13.300/liter, Rp13.550, dan Rp13.800. Demikian halnya, harga BBM subsidi Pertalite juga tetap dipatok Rp10.000/liter dan solar subsidi (bio solar) Rp6.800/liter. Berikut ini daftar lengkap harga BBM nonsubsidi di SPBU Pertamina seluruh provinsi pada hari ini, Senin (3/4/2023):



Aceh
Pertamax Rp13.300
Pertamax Turbo Rp15.000
Dexlite Rp14.250
Pertamina Dex Rp15.400

Sumatera Utara
Pertamax Rp13.550
Pertamax Turbo Rp15.300
Dexlite Rp14.550
Pertamina Dex Rp15.700

Sumatera Barat
Pertamax Rp13.550
Pertamax Turbo Rp15.300
Dexlite Rp14.550
Pertamina Dex Rp15.700

Riau
Pertamax Rp13.800
Pertamax Turbo Rp15.600
Dexlite Rp14.850
Pertamina Dex Rp16.000

Kepulauan Riau
Pertamax Rp13.800
Pertamax Turbo Rp15.600
Dexlite Rp14.850
Pertamina Dex Rp16.000
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1548 seconds (0.1#10.140)