Tanya Pengusaha Korsel ke Bahlil: Presiden RI 2024 Masih Sama seperti Jokowi Enggak?

Senin, 15 Mei 2023 - 17:04 WIB
loading...
Tanya Pengusaha Korsel...
Menteri Investasi atau Kepala BKPM Bahlil Lahadalia mengatakan, bahwa pengusaha Korea Selatan (Korsel) sempat ragu terhadap transisi kepemimpinan di Indonesia jelang Pilpres 2024. Foto/Dok
A A A
JAKARTA - Menteri Investasi atau Kepala BKPM, Bahlil Lahadalia mengatakan, bahwa pengusaha Korea Selatan (Korsel) sempat ragu terhadap transisi kepemimpinan di Indonesia yang akan terjadi pada tahun 2024 mendatang. Seperti diketahui Indonesia bakal menggelar pemilihan Presiden atau Pilpres 2024 .



Mereka meragukan apakah presiden yang akan datang masih sama komitmennya dengan yang dilakukan oleh Presiden Joko Widodo (Jokowi) saat memimpin Indonesia.

"Kalau ditanya ada keraguan enggak, jujur aja mereka pengusaha-pengusaha ini nanya, 'kira-kira Presiden besok masih sama seperti Pak Jokowi enggak?'," kata Bahlil kepada awak media di Kompleks Istana Kepresidenan, Jakarta, Senin (15/5/2023).



Mendapat pertanyaan tersebut, Bahlil coba menenangkan para pengusaha Korsel dengan menyampaikan bahwa berdasarkan suvei yang dilakukan oleh LSI, tingkat kepuasan publik terhadap Jokowi mencapai 82%.

Selain itu, Bahlil menjelaskan, dalam survei LSI juga ditanyakan apakah publik setuju jika program Jokowi dilanjutkan oleh presiden berikutnya dan 65% menyatakan setuju.

"65 persen menyatakan setuju. Itu versi LSI, jadi bukan versi Bahlil. Dengan demikian maka publik masih meyakini bahwa model seperti ini yang akan bisa memenangkan proses election ke depan," pungkasnya.
(akr)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Demi Tekan Tarif, Indonesia...
Demi Tekan Tarif, Indonesia Rela Tambah Impor Energi Rp168 Triliun dari AS
Industri Bahan Bangunan...
Industri Bahan Bangunan Menuju Konstruksi Hijau
Trump Masukkan Biaya...
Trump Masukkan Biaya Pasukan AS dalam Negosiasi Tarif Korea-Jepang
ICP Maret 2025 Melorot,...
ICP Maret 2025 Melorot, Harga BBM Subsidi Berpeluang Turun?
Hampir 600.000 Produk...
Hampir 600.000 Produk Ilegal Diamankan, Nilainya Rp15 Miliar
BI Lapor Utang Luar...
BI Lapor Utang Luar Negeri Turun Jadi USD427,2 Miliar per Februari 2025
Harga Emas Sedikit Lagi...
Harga Emas Sedikit Lagi Rp2 Juta per Gram, Hari Ini Naik Rp32.000
Mengulik Besaran Utang...
Mengulik Besaran Utang Suriah ke Bank Dunia yang Ingin Dilunasi Arab Saudi
Begini Nasib Jalan Trans...
Begini Nasib Jalan Trans Papua, 4 Wilayah Pemekaran Jadi Fokus Pembangunan
Rekomendasi
PT BAI Luncurkan Program...
PT BAI Luncurkan Program MBG Perdana untuk Sekolah di KEK Galang Batang Bintan
Daftar Liga Terbaik...
Daftar Liga Terbaik di Asia dan ASEAN 2025: Arab Saudi Teratas, Indonesia Ditelikung Kamboja!
Heboh! Anggota Polres...
Heboh! Anggota Polres Pangkep Digerebek saat Berduaan dengan Istri Orang di Indekos
Berita Terkini
Kena Tarif Tambahan...
Kena Tarif Tambahan 10 Persen, Eksportir Tekstil dan Garmen RI Terancam
48 menit yang lalu
Demi Tekan Tarif, Indonesia...
Demi Tekan Tarif, Indonesia Rela Tambah Impor Energi Rp168 Triliun dari AS
1 jam yang lalu
Pasarkan Produk Green...
Pasarkan Produk Green Coke, Pertachem Dorong Hilirisasi Nasional
2 jam yang lalu
Transformasi ESG Berbasis...
Transformasi ESG Berbasis Teknologi, Envicount Luncurkan Platform Inovatif
3 jam yang lalu
Siasati Tarif Trump,...
Siasati Tarif Trump, RI Siap Genjot Pasar Ekspor Eropa dan Australia
4 jam yang lalu
Dukungan BRI Antar Usaha...
Dukungan BRI Antar Usaha Lokal Perhiasan Batu Alam Rambah Pasar Internasional
6 jam yang lalu
Infografis
Prabowo-Gibran Presiden...
Prabowo-Gibran Presiden dan Wakil Presiden RI 2024-2029
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved