347 Saham Ambrol, IHSG Hari Ini Ditutup Melemah ke 6.676

Selasa, 16 Mei 2023 - 16:40 WIB
loading...
347 Saham Ambrol, IHSG...
IHSG hari ini ditutup melemah. Arsip Foto/MPI/Aldhi Chandra
A A A
JAKARTA - Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) hari ini mendarat di zona merah pada sesi terakhir perdagangan, Selasa (16/5/2023). Indeks ditutup melemah 35,17 poin atau 0,52% ke level 6.676,56.

Pada penutupan perdagangan, terdapat 200 saham menguat, 347 saham melemah dan 197 saham tidak berubah alias stagnan. Transaksi perdagangan mencapai Rp8,4 triliun dari 17,5 miliar saham yang diperdagangkan.

Indeks LQ45 melemah 0,56% ke 929,766, indeks JII melemah 0,35% ke 548,48, indeks IDX30 melemah 0,5% ke 483,855 dan indeks MNC36 melemah 0,55% ke 353,735.

Hampir semua indeks sektoral melemah, dipimpin sektor energi 1,19%, bahan baku 1,6%, industri 0,17%, non siklikal 0,23%, siklikal 0,94%, keuangan 0,74%, properti 0,75%, teknologi 1,31%, infrastruktur 1,04%, transportasi 2,12%. Adapun yang menguat hanya sektor kesehatan 0,4%.



Deretan saham penghuni top gainers adalah PT Ancora Indonesia Resources Tbk (OKAS) naik 34,43% di Rp164, PT Jhonlin Agro Raya Tbk (JARR) naik 34,49% di Rp254, dan PT Esta Multi Usaha Tbk (ESTA) menguat 16,13% di Rp108.

Sedangkan saham-saham yang menduduki top losers yaitu PT Arsy Buana Travelindo Tbk (HAJJ) turun 9,62% di Rp376, PT Puri Sentul Permai Tbk (KDTN) turun 6,99% di Rp133, dan PT Bank Rakyat Indonesia Tbk (BRIS) melemah 6,98% di Rp1600.



Selain itu, tiga saham yang teraktif diperdagangkan antara lain PT Bank Central Asia Tbk (BBCA), PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk (BBNI), PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk (BBRI).
(ind)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Momentum Positif Pemain...
Momentum Positif Pemain di Industri Asuransi saat Literasi Masyarakat Meningkat
IHSG Berakhir Terkapar,...
IHSG Berakhir Terkapar, Ada 416 Saham Terseret ke Zona Merah
Kurs Rupiah Ambruk Lagi...
Kurs Rupiah Ambruk Lagi Hari Ini saat Proteksionis Trump Mengguncang Pasar
Identitas Baru Tiga...
Identitas Baru Tiga Dekade Lippo Mall Cikarang, Tampil Lebih Modern
Profil Iskandar, CEO...
Profil Iskandar, CEO Indonesia Airlines Kelahiran Aceh
Perusahaan Singapura...
Perusahaan Singapura Bikin Indonesia Airlines, Kemenhub: Belum Kantongi Izin Terbang
Pengangkatan CPNS dan...
Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024 Ditunda, MenpanRB Sudah Lapor ke Presiden
Pandu Sjahrir: Danantara...
Pandu Sjahrir: Danantara Akan Fokus Pada Proyek yang Dorong Pertumbuhan Ekonomi
IHSG Bakal Uji Level...
IHSG Bakal Uji Level Resistance 6.700 di Awal Pekan
Rekomendasi
Tanggapi Gugatan Pidana...
Tanggapi Gugatan Pidana CMNP, Kuasa Hukum BHIT Hotman Paris: Sudah Kedaluwarsa!
Sinopsis Sinetron Tangan...
Sinopsis Sinetron Tangan di Atas Eps 12: Dilema untuk Berhenti Mengemis
Agensi Kim Soo Hyun...
Agensi Kim Soo Hyun Diduga Tuntut Kim Sae Ron Bayar Rp224 Miliar, Ancam Seret ke Jalur Hukum
Berita Terkini
Tren Perjalanan Wisata...
Tren Perjalanan Wisata Meningkat, Tokio Marine Perkuat Kerjasama dengan Travel Agent
1 jam yang lalu
Menaker Resmi Buka Posko...
Menaker Resmi Buka Posko THR 2025, Terima Aduan Pekerja
1 jam yang lalu
Ada Perubahan Konsumsi...
Ada Perubahan Konsumsi dan Belanja saat Ramadan, Perlu Bijak Kelola Keuangan
1 jam yang lalu
Momentum Positif Pemain...
Momentum Positif Pemain di Industri Asuransi saat Literasi Masyarakat Meningkat
3 jam yang lalu
Kebut Gasifikasi di...
Kebut Gasifikasi di Sulawesi Maluku, PLN EPI dan Konsorsium Dirikan JV
3 jam yang lalu
Bukti Transformasi,...
Bukti Transformasi, PTPN Group Cetak Laba Rp14,9 Triliun
3 jam yang lalu
Infografis
Inggris-Prancis Siap...
Inggris-Prancis Siap Pimpin Koalisi Tentara ke Ukraina
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved