Realisasi Anggaran Kementerian ATR/BPN Capai 93,61% di 2022

Rabu, 31 Mei 2023 - 13:39 WIB
loading...
Realisasi Anggaran Kementerian...
Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN) Hadi Tjahjanto usai menghadiri Rapat Kerja (Raker) bersama Komisi II DPR RI, Selasa (30/5/2023). FOTO/dok.SINDOnews
A A A
JAKARTA - Kementerian Agraria dan Tata Ruang/Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN) melaporkan realisasi anggaraan pada 2022 mencapai 93,61%. Adapun capaian tersebut meningkat 2,85% dari serapan tahun 2021 sebesar 90,76%.

"Saya mengapresiasi, berterima kasih, dan selamat kepada kita semua telah bekerja sama menganggarkan anggaran tahun 2022 yang saya kira anggaran Kementerian ATR/BPN di tahun 2022 itu sangat banyak efeknya kepada rakyat Indonesia," ujar Menteri ATR/BPN Hadi Tjahjanto dalam siaran pers, Rabu (31/5/2023).



Sementara itu, di 2023 usai mengalami penyesuaian (automatic adjustment), pagu anggaran Kementerian ATR/BPN sebesar Rp7,6 triliun dengan capaian kinerja anggaran hingga Mei 2023 sebesar Rp2,098 triliun atau terealisasi 27,51%. "Capaian itu lebih besar jika dibandingkan dengan capaian anggaran Mei tahun 2022, yaitu sebesar 23,48%," jelasnya.

Dia menjelaskan sejumlah program realisasinya berhasil melebihi target tahun lalu. Adapun program yang berhasil terkait dokumen persetujuan substansi RDTR Kabupaten/Kota yang sudah terealisasi 100%, serta penyusunan Peta Dasar Pertanahan terealisasi 100%.



Tak hanya itu, ada program peta zona nilai tanah sudah 100,11%, tindak lanjut penertiban tanah telantar 109,29%, data Pengendalian Hak Guna Usaha (HGU) habis, tanah tidak termanfaatkan, dan pelepasan sebagian 120,18%, penanganan sengketa, perkara, konflik, dan kejahatan pertanahan 104,30%.
(nng)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Realisasi Program Makan...
Realisasi Program Makan Bergizi Gratis Capai Rp710,5 Miliar, Jangkau 2 Juta Penerima
Daftar 5 Kementerian...
Daftar 5 Kementerian yang Kena Efisiensi Paling Besar, Anggaran KemenPU Nyaris Dibabat Habis
Tidak Ada Korban Jiwa...
Tidak Ada Korban Jiwa Saat Gedung Kementerian ATR/BPN Kebakaran, Bagaimana Data Penting?
Peneliti LPEM UI Sebut...
Peneliti LPEM UI Sebut Aturan Plasma 30% untuk Sawit Bisa Merusak Investasi
Pagar Laut di Bekasi...
Pagar Laut di Bekasi Juga Kantongi HGB, Nusron: Ada Manipulasi Data Tanah 581 Hektare
Kemendagri dan BKKBN...
Kemendagri dan BKKBN Bahas Implementasi Anggaran DAK KB 2025
Realisasi Anggaran Ditjen...
Realisasi Anggaran Ditjen Bina Adwil Capai 98,41% di 2024
Genjot Penjualan Produk...
Genjot Penjualan Produk Kayu, Kemenhut Perkuat Pemasaran Domestik
Gurih! Tukin Pegawai...
Gurih! Tukin Pegawai Kemnaker Resmi Naik, Tertinggi Dapat Rp33,2 Juta
Rekomendasi
TNBBS Terancam Rusak,...
TNBBS Terancam Rusak, Gubernur Lampung Siapkan Langkah Tegas Hadapi Ribuan Perambah
Rupiah Melemah, Suzuki...
Rupiah Melemah, Suzuki Sebut Bisa Menguntungkan dan Merugikan
Ledakan Dahsyat Guncang...
Ledakan Dahsyat Guncang Pelabuhan Iran, Kemlu Pastikan Tak Ada WNI Jadi Korban
Berita Terkini
Inovasi BNIdirect Raih...
Inovasi BNIdirect Raih 3 Penghargaan dari The Digital Banker
2 jam yang lalu
Pertamina Hulu Energi...
Pertamina Hulu Energi Dorong Kemandirian Ekonomi Perempuan Pesisir
2 jam yang lalu
Dampak Tarif Trump,...
Dampak Tarif Trump, Penerimaan Bea Cukai AS Pecah Rekor Tembus Rp259 Triliun per April
2 jam yang lalu
Jual Beli Properti di...
Jual Beli Properti di Jakarta, Wajib Pahami Aturan BPHTB Ini
4 jam yang lalu
Wamenkop Ferry Juliantono...
Wamenkop Ferry Juliantono Beberkan Enam Tugas Utama Koperasi Desa Merah Putih
4 jam yang lalu
Elnusa Petrofin Perluas...
Elnusa Petrofin Perluas Distribusi BBM Pembangkit di Kalimantan Barat
5 jam yang lalu
Infografis
3 Tujuan Rusia Menempatkan...
3 Tujuan Rusia Menempatkan Pesawat Tempur di Papua
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved