Soal Kebakaran Hutan, Begini Kata Pengusaha Kelapa Sawit

Rabu, 28 Juni 2023 - 15:02 WIB
loading...
A A A
Untuk penanganan api dalam konsesi, Rujito mengatakan, pihaknya mengikuti arahan Dirjenbun dan BPBD. Perusahaan menyiapkan semua peralatan sesuai ketentuan.

"Semuanya kami check list dan tim yang beroperasi disiagakan selama 24 jam,” tandasnya.



Menurut Rujito, Astra Agro punya komitmen untuk membantu penanganan api di luar konsesi hingga radius 3 km. Terhadap masyarakat petani yang beroperasi di sekitar konsesi kebun, Astra Agro menyiapkan pendampingan bagi petani agar tidak membakar.

”Ini bagian dari program CSR perusahaan,” kata dia.

(uka)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1916 seconds (0.1#10.140)