Pendapatan Kartu Prakerja Buat Tangani Covid-19, Pengamat: Platform Lain Wajib Niru!

Kamis, 06 Agustus 2020 - 20:46 WIB
loading...
Pendapatan Kartu Prakerja...
Pendapatan Kartu Prakerja Buat Penanganan Covid-19. FOTO/Ilustrasi/SINDOnews
A A A
JAKARTA - Langkah Ruangguru mendonasikan seluruh pendapatan Skill Academy dari program kartu prakerja untuk membantu penanganan Covid-19 mendapat apresiasi dari berbagai kalangan. Salah satunya, pengamat politik sekaligus CEO dan Founder Gresnews, Agustinus Edy Kristianto, yang beberapa bulan terakhir vokal menyuarakan kritikannya terhadap Program Kartu Prakerja, terutama keterlibatan salah satu mitra platform, yaitu Ruangguru.

Dalam status facebook-nya menyatakan bahwa langkah Ruangguru mendonasikan seluruh pendapatannya dari program prakerja patut diapresiasi. "Kebijakan Ruangguru menyumbangkan seluruh pemasukan sebagai mitra resmi Kartu Prakerja untuk membantu penanganan Covid-19 sungguh patut dipuji. Ini langkah kemanusiaan yang penuh empati yang seharusnya diikuti juga oleh platform lain," tulis Agustinus seperti dikutip dari akun facebooknya, Kamis (6/8/2020).



Berdasarkan perhitunganya, jika jumlah peserta program prakerja yang menggunakan platform Ruangguru sebanyak 310.970 peserta dan masing-masing menggunakan Rp500 ribu yang terdapat dalam saldo non-tunai, maka dana yang disumbangkan adalah sebesar Rp155,4 miliar.



Menurut Agustinus, selain membantu penanganan Covid-19, langkah Ruangguru juga akan membuatnya terbebas dari tekanan. "Mumpung saat ini revisi Permenko Perekonomian tentang Kartu Prakerja sedang berlangsung," tandas dia.
(nng)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Mengenal Kartu Prakerja...
Mengenal Kartu Prakerja dan Keuntungan yang Didapat
Pandemi Mulai Terkendali,...
Pandemi Mulai Terkendali, Menko Airlangga Beberkan Bukti Ekonomi Indonesia Perkasa
Kisah di Balik PHK Ruangguru,...
Kisah di Balik PHK Ruangguru, Eks Karyawan Ungkap Tak Sesuai Janji Belva
CEO Ruangguru Minta...
CEO Ruangguru Minta Maaf Usai Buka-bukaan Soal PHK Ratusan Karyawan
Badai PHK Terjang Perusahaan...
Badai PHK Terjang Perusahaan Startup, Ketahui Pengertian PHK dan Faktor Penyebabnya
Tekanan Makro Ekonomi...
Tekanan Makro Ekonomi yang Berat Picu Badai PHK Perusahaan Startup
Ruangguru Umumkan PHK...
Ruangguru Umumkan PHK Karyawan, Gimana Nasib Belajar di Rumah?
Susul GOTO, Ruangguru...
Susul GOTO, Ruangguru Umumkan PHK Karyawan
Pandemi Makin Terkendali,...
Pandemi Makin Terkendali, Perekonomian DKI Jakarta Mulai Menggeliat
Rekomendasi
TOP 10 MasterChef Indonesia...
TOP 10 MasterChef Indonesia Season 12 Siap Hadirkan Tantangan Menantang, Menguji Ketelitian dan Kecepatan Para Kontestan!
Abu Ubaidah Puji Keajaiban...
Abu Ubaidah Puji Keajaiban Militer Saat Pejuang Al-Qassam Sergap Pasukan Israel di Rafah
Senator Jerman Juluki...
Senator Jerman Juluki Tesla Mobil Nazi, Elon Musk Makin Dibenci di Eropa
Berita Terkini
Harta 50 Miliarder Korea...
Harta 50 Miliarder Korea Melorot Jadi Rp1.646 T Gegara Darurat Militer dan Tarif AS
54 menit yang lalu
BULOG Jatim Serap Hasil...
BULOG Jatim Serap Hasil Panen Hingga 300 Ribu Ton Setara Beras
1 jam yang lalu
Menteri Keuangan AS...
Menteri Keuangan AS Bertemu Menko Airlangga Mendorong Proses Negosiasi Tarif
2 jam yang lalu
Perang Dagang dan Penurunan...
Perang Dagang dan Penurunan Pendapatan Minyak Bikin Menkeu Rusia Was-was
3 jam yang lalu
Ingin Punya Rumah Terganjal...
Ingin Punya Rumah Terganjal SLIK, Menteri Ara Ajak Pengembang, Bank, dan OJK, Diskusi
3 jam yang lalu
Rapor Bursa Sepekan:...
Rapor Bursa Sepekan: IHSG Naik 3,74 Persen, Market Cap Tumbuh Rp441 Triliun
4 jam yang lalu
Infografis
Covid-19 Varian EG.5...
Covid-19 Varian EG.5 di Singapura Sudah Menyebar ke Indonesia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved