Rawan Koreksi, IHSG Hari Ini Diprediksi Uji Area 6.962-6.997

Selasa, 28 November 2023 - 07:53 WIB
loading...
Rawan Koreksi, IHSG...
Prediksi dan rekomendasi saham MNC Sekuritas hari ini, Kamis (19/10/2023). FOTO/dok.SINDOnews
A A A
JAKARTA - MNC Sekuritas melaporkan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) sebelumnya menguat 0,1% ke 7.013 dan masih didominasi dengan munculnya volume pembelian. Adapun IHSG hari ini diporyeksikan relatif terbatas dan rawan terkoreksi.

"Diperkirakan, koreksi dari IHSG akan menguji rentang area terdekat di 6.962-6.997," tulis MNC Sekuritas dalam risetnya, Selasa (28/11/2023).



Untuk IHSG hari ini diperkirakan akan bergerak pada support 6.968, 6.893 dan resistance 7.050, 7.090.



Berikut empat saham rekomendasi MNC Sekuritas hari ini.

ADRO - Buy on Weakness
Buy on Weakness: 2.430-2.500
Target Price: 2.620, 2.750
Stoploss: below 2.380

APLN - Buy on Weakness
Buy on Weakness: 128-132
Target Price: 143, 150
Stoploss: below 126

BMRI - Buy on Weakness
Buy on Weakness: 5.750-5.850
Target Price: 5.975, 6.250
Stoploss: below 5.625

INTP - Spec Buy
Spec Buy: 9.225-9.250
Target Price: 9.650, 10.125
Stoploss: below 9.200
(nng)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Tutup Pekan Ini, IHSG...
Tutup Pekan Ini, IHSG Kembali Terperosok 1,94% ke 6.258
Dihadiri Ratusan Investor,...
Dihadiri Ratusan Investor, MNC Sekuritas Sukses Gelar Investor Gathering 2025
BEI Apresiasi Investor...
BEI Apresiasi Investor Gathering MNC Sekuritas, Dorong Investor Lebih Rasional dalam Berinvestasi
IHSG Masih Memerah di...
IHSG Masih Memerah di 6.221, Cek Saham Apa Saja yang Pesakitan
Sempat Ambruk 7%, IHSG...
Sempat Ambruk 7%, IHSG Ditutup Turun 3,84% ke Level 6.223
BEI Beberkan Penyebab...
BEI Beberkan Penyebab IHSG Terpuruk 6% Lebih hingga Trading Halt
IHSG Longsor hingga...
IHSG Longsor hingga 6%, Wamen Investasi Soroti Soal Konsistensi Kebijakan Pemerintah
Dasco dan Anggota DPR...
Dasco dan Anggota DPR Datangi BEI usai IHSG Anjlok Parah, Ada Apa?
IHSG Suram, Analis:...
IHSG Suram, Analis: Investor Khawatir dengan Ekonomi RI dan Pasar Keuangan
Rekomendasi
Chef Arnold Diduga Sindir...
Chef Arnold Diduga Sindir Willie Salim Masak Besar Daging 200 Kg, Sebut hanya Bobon Santoso yang Bisa
Diktis Kemenag Apresiasi...
Diktis Kemenag Apresiasi UIN Jakarta Masuk QS WUR
Seret Dalang Teror Kepala...
Seret Dalang Teror Kepala Babi dan Bangkai Tikus di Kantor Tempo ke Meja Hijau!
Berita Terkini
Kuasa Hukum Berikan...
Kuasa Hukum Berikan Klarifikasi Laporan J Trust Bank terhadap Crowde
14 menit yang lalu
Potret Pesona Pantura...
Potret Pesona Pantura dan Pansela, Jalur Non Tol yang Ingin Dihidupkan Kembali
23 menit yang lalu
Pertamina Patra Niaga...
Pertamina Patra Niaga Regional JBB Salurkan Bantuan Korban Banjir di Bandung
40 menit yang lalu
Danone dan PBNU Kolaborasi...
Danone dan PBNU Kolaborasi Dorong Pertumbuhan Ekonomi yang Inklusif
56 menit yang lalu
Fundamental Kuat, Pefindo...
Fundamental Kuat, Pefindo Pertahankan Peringkat Obligasi Lautan Luas
57 menit yang lalu
Rem Utang Jerman Blong,...
Rem Utang Jerman Blong, Ekonomi Zona Euro dalam Bahaya
1 jam yang lalu
Infografis
Akhirnya, Ukraina Sepakati...
Akhirnya, Ukraina Sepakati Gencatan Senjata 30 Hari dengan Rusia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved