13 Pemimpin Dompet Digital dan Bank Digital di Kawasan Asia Pasifik Dukung Inisiatif Baru UMKM

Kamis, 04 April 2024 - 13:19 WIB
loading...
A A A
Sopnendu Mohanty, Chief FinTech Officer, Otoritas Moneter Singapura, mengatakan: Adopsi dompet digital dan solusi pembayaran yang meluas menjadikannya pendorong utama untuk membantu bisnis kecil memulai perjalanan keberlanjutan mereka.

Inisiatif industri seperti Program Sirius penting bagi sektor publik dan swasta untuk mengkoordinasikan alat, kerangka kerja, dan teknologi bagi usaha kecil untuk membangun kompetensi keberlanjutan mereka saat bertransisi ke ekonomi hijau.

"MAS dengan bangga mendukung Program Sirius dengan memanfaatkan upayanya dalam Project Savannah, mengartikulasikan titik awal yang sama bagi UMKM untuk melaporkan informasi ESG dasar; serta melalui keterlibatan platform Gprnt yang baru dibentuk, yang memanfaatkan teknologi dan otomatisasi untuk menyederhanakan cara UMKM melaporkan informasi tersebut," ungkapnya.

"Kami berharap Program Sirius dapat menyatukan lembaga-lembaga keuangan global dan penyedia layanan pembayaran untuk bergabung secara kolektif mendorong pertumbuhan yang lebih inklusif dan berkelanjutan bagi UMKM di seluruh dunia," ungkap Sopnendu Mohanty.
(akr)
Halaman :
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.2625 seconds (0.1#10.140)