4 Warga Makassar Jadi Pemenang Undian Hujan Modena

Kamis, 11 Februari 2021 - 14:51 WIB
loading...
4 Warga Makassar Jadi...
Empat warga Makassar meraih hadiah dalam undian Hujan Modena. Foto: Istimewa
A A A
MAKASSAR - Sebanyak 4 warga Makassar berhasil menjadi pemenang pada Undian Hujan Modena , yang digelar pada akhir tahun lalu.

Mereka yakni Sinta Widisono pemenang Microwave MO 2004, Hj Samsam pemenang Microwave MO 2004, Meike S pemenang Water Heater ES 20 SR dan Farma Wijaya Pemenang Freestanding Cooker FC 592.

Branch Manager MODENA Makassar, Khairul Fahmi Lubis mengatakan, MODENA akan terus bagi-bagi hadiah untuk pelanggan setia.

Baca Juga: Modena dan DignityKu Beri Pelatihan Memasak Bagi Penyandang Disabilitas

"ini adalah salah satu cara kami untuk selalu memberikan pelayanan dan pengalaman terbaik dengan MODENA ,” jelas Khairul Fahmi Lubis.

Dirinya mengatakan, bagi pelanggan yang sudah mengikuti namun belum beruntung, jangan putus asa karena pastinya kesempatan akan datang lagi, semoga di HUJAN MODENA berikutnya.

"Ada lebih banyak lagi pelanggan yang bisa ikut dan memenangi hadiah yang pastinya lebih seru,” lanjutnya.

Diketahui, pelanggan MODENA tunjukkan antusias mereka dengan mengirimkan kembali lebih dari 4,000 voucher untuk diundi. Dan akhirnya, pemenang HUJAN MODENA diumumkan pada tanggal 28 Januari 2021 kemarin di MODENA Experience Center Suryo, Jakarta.

Ada 39 total pemenang dari seluruh Indonesia yang berhasil mendapatkan hadiah produk terunggul MODENA dan Tour Eropa & Bali.

Baca Juga: Kinerja Bisnis Modena Justru Naik di Masa Pandemi COVID-19

Namun khusus untuk pemenang dari Makassar, diadakan acara khusus penyerahan hadiah HUJAN MODENA di Dealer Alaska yang berlokasi di Jalan Pengayoman Makassar.
(agn)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
MNC Bank Resmi Luncurkan...
MNC Bank Resmi Luncurkan Tabungan Motion Cuan, Tawarkan Bunga hingga 7 Persen
Undian Grandprize, MNC...
Undian Grandprize, MNC Bank Serahkan Toyota Fortuner dan Hyundai Stargazer kepada 2 Nasabah
Saksikan Besok Malam...
Saksikan Besok Malam Dahsyatnya MNC Bank! Raih Grand Prize Fortuner dan Stargazer
Saksikan Dahsyatnya...
Saksikan Dahsyatnya MNC Bank 3 Hari Lagi! Raih Hadiah Fantastis
MNC Bank Akan Serahkan...
MNC Bank Akan Serahkan 2 Unit Mobil ke Nasabah Setia Secara Live di iNews TV
Pegadaian Umumkan Pemenang...
Pegadaian Umumkan Pemenang Badai Emas Periode III 2024
Kembali Digelar! MNC...
Kembali Digelar! MNC Bank Serahkan Hadiah Total Ratusan Juta Rupiah dalam Undian Tabungan Dahsyat Berhadiah
Simak Deretan Hadiah...
Simak Deretan Hadiah Istimewa Tabungan Dahsyat MNC Bank, Selamat kepada Para Pemenang
BRI BO Kertajaya Gelar...
BRI BO Kertajaya Gelar Undian Simpedes, Nasabah Ini Ketiban Rezeki Mobil
Rekomendasi
Jadwal Imsak dan Buka...
Jadwal Imsak dan Buka Puasa Jakarta, Rabu 26 Maret 2025/26 Ramadan 1446 H
Hitung-hitungan Kans...
Hitung-hitungan Kans Timnas Indonesia Lolos ke Piala Dunia 2026 Usai Kalahkan Bahrain
Timnas Indonesia Jaga...
Timnas Indonesia Jaga Asa ke Piala Dunia 2026, Patrick Kluivert: Ini Baru Awal!
Berita Terkini
Warga Kanada Boikot...
Warga Kanada Boikot Liburan ke AS, Ekonomi Amerika Bisa Tekor Rp33 Triliun
1 jam yang lalu
Pertamina Patra Niaga...
Pertamina Patra Niaga Gelar Santunan untuk Anak-anak Yatim
8 jam yang lalu
Park Hyatt Jakarta dan...
Park Hyatt Jakarta dan MNC Peduli Berbagi Kebahagiaan Ramadan Bersama Anak Yatim
9 jam yang lalu
Dua Direksi Digeser...
Dua Direksi Digeser ke BRI, BSI Optimistis Lanjutkan Pondasi yang Dibangun Hery Gunardi
9 jam yang lalu
Pastikan Ketersediaan,...
Pastikan Ketersediaan, Ribuan Agen dan Pangkalan LPG 3 Kg Disiagakan Jelang Lebaran
9 jam yang lalu
Pertamina Patra Niaga...
Pertamina Patra Niaga Perkuat Ketersediaan BBM dan Layanan Arus Mudik
10 jam yang lalu
Infografis
HGU 100 Tahun Dipermasalahkan,...
HGU 100 Tahun Dipermasalahkan, UU IKN Digugat Warga Dayak ke MK
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved