Kay Akinwunmi: Pria Nigeria 'Pembawa Berkah' buat Para Imigran Afrika di Eropa

Kamis, 19 Agustus 2021 - 11:33 WIB
loading...
Kay Akinwunmi: Pria...
Kay Akinwunmi. Foto/AltAfrica.com
A A A
JAKARTA - Pria asal Nigeria ini bernama Kay Akinwunmi. Dia telah tinggal di London, Inggris, selama 17 tahun terakhir. Selama rentang waktu itu, dia menghabiskan selama sepuluh tahun bekerja sebagai konsultan pengembangan perangkat lunak.

Bukan hanya Kay dari Nigeria yang mencari kesuksesan di Benua Biru. Pada tahun 2007 BBC melaporkan bahwa berdasarkan data International Organization for Migration diperkirakan ada 4,6 juta imigran asal Benua Afrika yang "hijrah" ke Eropa.

Malahan, Migration Policy Institute memperkirakan lebih banyak lagi jumlahnya, mencapai 7 hingga 8 juga orang.

Saat ini jumlah itu tentunya akan semakin membesar. Itu baru di Eropa, belum di Amerika Serikat, atau negara-negara belahan dunia lainnya.



Kay bersama mereka yang sukses lainnya menghadapi persoalan yang sama. Mahalnya biaya mengirimkan uang ke dan dari Afrika.

"Afrika adalah benua paling mahal di dunia untuk mengirim dan menerima uang," kata Kay Akinwunmi kepada BBC (18/8/2021).

Dari situasi yang dihadapinya, Kay kemudian "memutar otak" mencari solusi yang bisa meringkan dirinya dan juga yang lain. Lewat obrolan di sebuah saluran internet, pada 2016 muncullah ide untuk "memetakan" biaya-biaya pengiriman uang yang dipatok sejumlah perusahaan yang menyediakan jasa remitansi.

Kay pun kemudian membuat sebuah situs perbandingan harga untuk orang Afrika yang bekerja di Inggris dan Eropa yang ingin mengirim uang kembali ke rumah untuk kerabat mereka. Ini menunjukkan kepada mereka perusahaan mana yang menawarkan komisi terendah untuk transfer uang.

"Mahalnya biaya pengirman uang ke dan dari Afrika tidak masuk akal, dan kami telah membuat aplikasi agar orang-orang mendapatkan kesepakatan terbaik untuk uang mereka," tambah Kay.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Iwan Sunito Bagikan...
Iwan Sunito Bagikan Tips Sukses Bisnis di Industri Properti Australia
Kisah Sukses Murdaya...
Kisah Sukses Murdaya Poo, Penjual Koran yang Jadi Konglomerat Properti
Julo Rilis Aplikasi...
Julo Rilis Aplikasi di iOS, Bidik 20 Juta Pengguna Baru
Belum Banyak yang Tahu,...
Belum Banyak yang Tahu, 5 Orang Ini Jadi Konglomerat Setelah Usia 40 Tahun
Sasar Negara Berkembang,...
Sasar Negara Berkembang, Perusahaan Distribusi Ini Terus Kembangkan Teknologi
Permudah Transaksi UMKM,...
Permudah Transaksi UMKM, hibank Luncurkan Aplikasi hi by hibank
Perluas Jangkauan, Klook...
Perluas Jangkauan, Klook Kantongi Pendanaan Rp1,63 Triliun
Profil Nurhayati Subakat,...
Profil Nurhayati Subakat, Pemilik Wardah yang Umrahkan Ribuan Karyawan
Gabung Jadi Negara Mitra...
Gabung Jadi Negara Mitra BRICS, Nigeria Pede Bisa Kerek Ekonomi
Rekomendasi
Kapal Patroli Bakamla...
Kapal Patroli Bakamla Gagalkan Penyelundupan Beras dan Gula Pasir dari Malaysia
Anfield Memerah! Liverpool...
Anfield Memerah! Liverpool Rayakan Gelar Liga Inggris ke-20
Liverpool Juara Liga...
Liverpool Juara Liga Inggris 2024/2025
Berita Terkini
Menteri Luar Negeri...
Menteri Luar Negeri China Sebut Tarif AS Tindakan Egois yang Ekstrem
11 menit yang lalu
IHSG Berpotensi Lanjutkan...
IHSG Berpotensi Lanjutkan Penguatan ke 6.700, Investor Pantau Data Inflasi
51 menit yang lalu
Inovasi BNIdirect Raih...
Inovasi BNIdirect Raih 3 Penghargaan dari The Digital Banker
10 jam yang lalu
Pertamina Hulu Energi...
Pertamina Hulu Energi Dorong Kemandirian Ekonomi Perempuan Pesisir
10 jam yang lalu
Dampak Tarif Trump,...
Dampak Tarif Trump, Penerimaan Bea Cukai AS Pecah Rekor Tembus Rp259 Triliun per April
10 jam yang lalu
Jual Beli Properti di...
Jual Beli Properti di Jakarta, Wajib Pahami Aturan BPHTB Ini
12 jam yang lalu
Infografis
Amerika Serikat Unjuk...
Amerika Serikat Unjuk Kekuatan Nuklir di Tengah Ketegangan Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved