Ekonomi Negara-negara Asia Ini Terdampak Perang Ukraina, Indonesia Bagaimana?

Jum'at, 08 April 2022 - 14:15 WIB
loading...
A A A
"Sanksi internasional terhadap perusahaan pertahanan Rusia akan menghambat akses masa depan negara-negara Asia ke senjata ini," kata EIU.



Negara-negara yang paling bergantung pada impor senjata Rusia dari tahun 2000-2020, diurutkan berdasarkan pangsa total impor adalah sebagai berikut:

Mongolia (sekitar 100%), Vietnam (lebih dari 80%), China (hampir 80%), India (lebih dari 60%), Laos (lebih dari 40%), Myanmar (sekitar 40%), Malaysia (lebih dari 20 %), Indonesia (lebih dari 10%), Bangladesh (lebih dari 10%), Nepal (lebih dari 10%), Pakistan (kurang dari 10%)

Di luar itu, kunjungan turis dari Rusia juga akan terdampak. "Pariwisata adalah paparan potensial utama dalam perdagangan jasa, dan dengan rute udara Asia masih terbuka untuk maskapai Rusia, tidak seperti di Eropa, perdagangan semacam itu dapat berlanjut (dan berpotensi berkembang)," kata perusahaan riset tersebut.

Namun, ketergantungan pada turis Rusia di Asia masih relatif rendah. Thailand menerima kunjungan terbesar turis Rusia di kawasan itu pada 2019, sebanyak 1,4 juta pengunjung. Vietnam berada di urutan kedua, sementara Indonesia, Sri Lanka, dan Maladewa menempati urutan lima besar tujuan wisata Asia bagi wisatawan Rusia.
(fai)
Halaman :
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.3566 seconds (0.1#10.140)