FK-TSLP Siap Mendukung Program Prioritas Pembangunan Pemerintah
loading...
A
A
A
MAKASSAR - Gubernur Sulsel, Andi Sudirman Sulaiman melantik La Tunreng sebagai Ketua Umum Forum Koordinasi Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan Perusahaan (FK-TSLP), di Baruga Karaeng Pattingalloang, Rujab Gubernur Sulsel, Senin (23/5/2022).
Dalam sambutannya, Andi Sudirman Sulaiman mengatakan, FK-TSLP diharap menjadi solusi dalam peningkatan ekonomi Sulsel.
Baca Juga: Gubernur Sulawesi Selatan
Tak sampai di situ, hadirnya FK-TSLP serta banyaknya sektor usaha di Sulsel dirasa akan memberikan dampak signifikan kepada hak CSR perusahan yang dapat diperoleh pemerintah. Melihat hal ini pengurus forum FK-TSLP akan memaksimalkan perkembangan digital agar kerja forum lebih terarah kedepan.
"Dari sekitar 170 sektor kalau ini kita satukan kurang lebih 100 triliun CSR dapat kita kumpulkan. Sehingga insyaallah tahun ini kami akan membangun flatform digital, jadi siapapun pengusaha yang ingin ke Makassar dengan hak dan kewajibannya sisa sehingga kita bekerja semakin rapih semakin enak mengelola keuangan,” tutupnya.
Dalam sambutannya, Andi Sudirman Sulaiman mengatakan, FK-TSLP diharap menjadi solusi dalam peningkatan ekonomi Sulsel.
Baca Juga: Gubernur Sulawesi Selatan
Tak sampai di situ, hadirnya FK-TSLP serta banyaknya sektor usaha di Sulsel dirasa akan memberikan dampak signifikan kepada hak CSR perusahan yang dapat diperoleh pemerintah. Melihat hal ini pengurus forum FK-TSLP akan memaksimalkan perkembangan digital agar kerja forum lebih terarah kedepan.
"Dari sekitar 170 sektor kalau ini kita satukan kurang lebih 100 triliun CSR dapat kita kumpulkan. Sehingga insyaallah tahun ini kami akan membangun flatform digital, jadi siapapun pengusaha yang ingin ke Makassar dengan hak dan kewajibannya sisa sehingga kita bekerja semakin rapih semakin enak mengelola keuangan,” tutupnya.
(luq)